Logo Lintasterkini

Daihatsu Urban Fest Warnai Akhir Pekan Milenial di Trans Studio Mall

Muh Syukri
Muh Syukri

Jumat, 02 Desember 2022 13:45

Daihatsu Urban Fest Warnai Akhir Pekan Milenial di Trans Studio Mall

MAKASSAR – Daihatsu berkomitmen terus mendekatkan diri kepada pelanggan, khususnya ara generasi muda dan keluarga muda yang ada di berbagai kota besar di Indonesia. Komitmen ditunjukkan dengan menyediakan rangkaian program hiburan kekinian pada acara bertajuk AIHATSU URBAN FEST – Level Up, yang berlangsung di Trans Studio Mall, Makassar pada 1-4 esember 2022

Acara ini siap menemani keseruan weekend para milenial, serta Sahabat yang telah berkeluarga lama empat hari berturut-turut lewat beragam aktivitas seru seperti kompetisi live band, andup comedy, dan Photo Installation, serta berkesempatan mendapat hadiah berupa uang Caan rupiah, serta merchandise menarik dari Daihatsu.

Selanjutnya pada 2023 nanti Daihatsu Urban Fest akan kita lanjutkan di Jakarta, Semarang, Surabaya, dan Medan.

Domestic Marketing Division Head PT Astra Daihatsu Motor (ADM) Rudy Ardiman mengatakan, kota Makassar dipilih sebagai lokasi pelaksanaan Daihatsu Urban Fest ini karena menjadi kota kedua penjualan produk Daihatsu.

” Selain itu anak muda dan keluarga muda di Kota Makassar sangat aktif dan suka dengan kegiatan-kegiatan yang menarik, seperti urban fest ini, “ujar Rudy.

Melalui acara ini, kata Rudy Daihatsu dapat lebih dekat dengan para milenial, sehingga mereka bisa berekspresi menikmati jiwa mudanya lewat acara yang fun dan positif.

“Semoga program ini dapat menghibur dan menginspirasi pelanggan, khususnya para milenial, dan keluarga muda di area makassar dan sekitarnya, ” Harap Rudy.

Marketing & CR Division Head PT Astra International Daihatsu Sales Operation, Hendrayadi Lastiyoso mengatakan Daihatsu Urban Fest digelar dengan tujuan untuk menemani keseruan kaum milenial dan keluarga muda di Kota Makassar Sulawesi Selatan.

Pasalnya, anak muda Makassar sangat aktif dan suka dengan kegiatan yang menarik.

” Daihatsu berkomitmen terus mendekatkan diri kepada pelanggan, khususnya para generasi muda dan keluarga muda yang ada di berbagai kota besar di Indonesia. (*)

Penulis : Azho

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...