Logo Lintasterkini

Sambangi Warganya, BKTM Polres Pinrang Ini Ikut Tanam Padi

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Senin, 04 Februari 2019 14:59

BKTM Desa Mattombong/Massulowalie Polsek Mattiro Sompe Pinrang, Bripka Safiuddin saat turun ke sawah membantu warganya menanam padi
BKTM Desa Mattombong/Massulowalie Polsek Mattiro Sompe Pinrang, Bripka Safiuddin saat turun ke sawah membantu warganya menanam padi

PINRANG – Bhabinkamtibmas (BKTM) Desa Mattombong/Massulowalie Polsek Mattiro Sompe Pinrang, Bripka Safiuddin terus bergerak mobile menyambangi warganya guna menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas. Seperti yang terlihat,
Minggu (3/2/2019) siang kemarin, saat berkeliling dan mendapati warganya yang lagi menanam padi di Desa Patobong, Bripka Safiuddin malah mampir dan ikut terjun membantu warganya tersebut.

“Itu menjadikan kami lebih dekat dengan masyarakat dan sekaligus merupakan bentuk kepedulian antara sesama. Saling membantu itu adalah ibadah, jadi kenapa masti ragu-ragu untuk berbuat baik,” tuturnya kepada lintasterkini.com, Senin (4/2/2019).

Menurutnya, selain menjaga kondusifitas dan ketertiban di wilayah tugasnya, kehadirannya sebagai anggota Polri juga bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat setempat melalui kebersamaan seperti itu. (*)

 Komentar

 Terbaru

News09 Juli 2025 20:35
TNI Hormati Keputusan Pemerintah Tunjuk Mayjen TNI Ahmad Rizal Ramadhani sebagai Dirut Perum Bulog
JAKARTA – Tentara Nasional Indonesia (TNI) menghormati dan mendukung penuh keputusan pemerintah yang menunjuk Mayjen TNI Ahmad Rizal Ramadhani s...
News09 Juli 2025 18:25
Mercure Makassar-DLH Makassar Sosialisasi Pengolahan Sampah Basah Menjadi Eco Enzym dan Maggot
MAKASSAR – Sebagai bagian dari komitmen terhadap keberlanjutan lingkungan, Mercure Makassar Nexa Pettarani menggelar kegiatan edukatif bertajuk ...
Ekonomi & Bisnis09 Juli 2025 18:14
Indosat Business Luncurkan Vision AI, Solusi Pengawasan Cerdas Berbasis AI untuk Efisiensi dan Keamanan Bisnis
JAKARTA – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui Indosat Business , memperkenalkan Vision AI , sebuah solusi pengawasan berbasis k...
Ekonomi & Bisnis09 Juli 2025 18:09
Kalla Toyota Hadirkan Auto Show 2025, Pameran Otomotif Terbesar di Sulawesi 
MAKASSAR – Memasuki pertengahan tahun, Kalla Toyota hadir membuat pameran otomotif terbesar di Sulawesi dengan penawaran spesial dan berbagai ak...