Logo Lintasterkini

Singapore Tourism Board Perkenalkan Destinasi Langsung ke Singapura

Muh Syukri
Muh Syukri

Jumat, 04 Agustus 2017 20:39

Singapore Tourism Board Perkenalkan Destinasi Langsung ke Singapura

MAKASSAR – Singapore Tourism Board (STB) berpartisipasi dalam kegiatan BCA-SilkAir Travel Fair yang dilaksanakan di Phinisi Point Hotel The Rinra Jalan Metro Tanjung Bunga, Jumat, (4/8/2017).

STB ikut mempromosikan destinasi langsung ke Singapura dari Kota Makassar. Dalam acara ini para perusahaan travel & tour yang turut mempromosikan paket liburan ke beberapa negara tetangga Indonesia khususnya Singapura, yang dikenal dengan patung air mancur Merlion.

Bagi para adders yang ingin tahu promosi tour apa saja yang bisa didapatkan dari acara ini boleh datang. Acara berlangsung hingga hari Minggu pekan ini. (*)

 Komentar

 Terbaru

News12 Juli 2025 12:44
Momentum Harkopnas Ke-78, Wabup Pinrang Launching Koperasi Merah Putih
PINRANG — Wakil Bupati (Wabup) Pinrang, Sudirman Bungi memimpin langsung upacara peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-78 Tahun 2025 yang...
Hukum & Kriminal12 Juli 2025 12:10
Kejari Pinrang Selidiki Dugaan Tambang Ilegal Yang Beroperasi Tanpa Izin
PINRANG — Kejaksaan Negeri (Kejari) Pinrang melalui Seksi Pidana Khusus (Pidsus) menelusuri aktivitas tambang di wilayah Kabupaten Pinrang iyang...
News12 Juli 2025 10:57
Belum Nikmati Listrik Negara, Warga Kepulauan Pangkep Tunggu Supersun
PANGKEP– Empat kecamatan di wilayah kepulauan Kabupaten Pangkep hingga kini masih belum menikmati penerangan listrik negara yang memadai. Warga ...
News12 Juli 2025 01:24
Hotel Cahaya Berkah di Pangkep Kini Hadir dengan Bangunan Dua Lantai, Fasilitas Lengkap Sama Seperti di Lantai Satu
PANGKEP — Hotel Cahaya Berkah yang terletak di jalan Andi maruddani Kabupaten Pangkep kini tampil lebih megah dengan pembangunan bangunan dua lantai...