Logo Lintasterkini

Panglima TNI Serahkan Hadiah Kejuaraan TNI Marathon Internasional 2018 di Kuta Mandalika

Muh Syukri
Muh Syukri

Senin, 05 November 2018 04:57

Panglima TNI Serahkan Hadiah Kejuaraan TNI Marathon Internasional 2018 di Kuta Mandalika

LOMBOK – Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S.I.P. dan Ketua Umum Dharma Pertiwi Ibu Nanny Hadi Tjahjantomenyerahkan hadiah kepada para pemenang kejuaraan TNI Marathon Internasional 2018 di Kuta Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, Minggu (4/11/2018).

Kejuaraan TNI Marathon Internasional 2018 tersebut diikuti 6.000 peserta nasional dan Internasional, personel TNI, Polri serta personel Angkatan Bersenjata dan Kepolisian negara sahabat. Selanjutnya peserta yang berhasil menjadi juara pada kategori pertandingan 5K, 10K, 21K dan 42K diberikan hadiah pembinaan.

Hadir dalam kegiatan penyerahan hadiahTNI Marathon Internasional 2018,Kasad Jenderal TNI Mulyono, KasalLaksamana TNI Siwi Sukma Adji, S.E., M.M., Kasau Marsekal TNI Yuyu Sutisna, S.E., M.M., Gubernur NTB Zulkieflimansyah, pejabat Utama TNI dan para pejabat Muspida setempat. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...