Logo Lintasterkini

Pimpin Apel Pagi, Kasrem 141 TP Tegaskan Pentingnya Menjaga Kebersihan Lingkungan

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Jumat, 07 Februari 2020 23:58

Pimpin Apel Pagi, Kasrem 141 TP Tegaskan Pentingnya Menjaga Kebersihan Lingkungan

BONE — Personel Korem 141/TP, Balakrem beserta PNS melaksanakan Apel Pagi yang diambil oleh Kasrem 141/TP Letkol Inf Bobbie Triyantho di stadion Lapatau Kabupaten Bone. Kamis(6/2/2020).

Dalam arahan, Kasrem 141/TP menghimbau kepada para prajurit jajarannya agar selalu meningkatkan Keimanan dan Ketaqwaan terhadap Tuhan YME serta pegang teguh Sapta Marga dan Sumpah Prajurit serta Tingkatkan Profesionalisme dan Kinerja untuk terciptanya suasana yang kondusif.

“Melalui kesempatan ini, saya juga menegaskan tentang pentingnya menjaga kebersihan lingkungan. Menjaga kebersihan juga akan memberikan contoh bagi masyarakat lainnya,” pungkas Kasrem. (*)

 Komentar

 Terbaru

Ekonomi & Bisnis07 Januari 2026 20:04
KALLA-PMI Distribusikan 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera Melalui Kapal Kemanusiaan Gelombang II
JAKARTA – KALLA kembali berkontribusi dalam penditribusian bantuan untuk mendukung percepatan pemulihan pascabencana di Aceh dan Sumatera melalui Ka...
Ekonomi & Bisnis07 Januari 2026 19:59
Tutup Tahun 2025 dengan Luar Biasa, Kalla Toyota Kembali Hadirkan yang Spesial di Awal Tahun 2026
MAKASSAR – Di tengah dinamika industri otomotif yang menantang, Kalla Toyota berhasil menunjukkan resiliensi dan dominasi yang luar biasa di tah...
News07 Januari 2026 19:55
Sekolah Kolong Rumah di Dusun Bara Resmi Dibuka
MAKASSAR – Pemerintah Kabupaten Maros melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan meresmikan pembangunan gedung Sekolah Kolong–SDN 238 Bontoparang...
News07 Januari 2026 18:15
Kakorlantas Polri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat, Tekankan Tanggung Jawab dan Profesionalisme Personel Lalu Lintas
JAKARTA — Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Agus Suryonugroho memimpin Upacara Laporan Kenaikan Pangkat personel Korps Lalu Lintas Polri ...