Logo Lintasterkini

Danyon C Brimob Bone Dukung MRSF, Kasat Lantas Polres Bone Ucapkan Terima Kasih

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Selasa, 12 Februari 2019 14:12

Baliho dukungan Danyon C Brimob Bone, Kompol Nur Ichsan untuk kegiatan MRSF di Kabupaten Bone
Baliho dukungan Danyon C Brimob Bone, Kompol Nur Ichsan untuk kegiatan MRSF di Kabupaten Bone

BONE — Dukungan dari Komandan Bataliyon (Danyon) C Brimob Bone, Kompol Nur Ichsan untuk ikut berpartisipasi dan menyukseskan kegiatan Milenial Road Safety Festival (MRSF) di Kabupaten Bone, diapresiasi Kasat Lantas Polres Bone, AKP Muhammad Thamrin.

” Partisipasi dan dukungan dari Pak Danyon beserta jajarannya untuk kesuksesan MRSF di Kabupaten Bone, sangat Kami apresiasi. Atas nama Polres Bone, khususnya Satuan Lalu Lintas (SatLantas), saya mengucapkan terima kasih kepada beliau, dan sukses selalu buat Bataliyon C Brimob Bone,” kata Muhammad Thamrin saat dikonfirmasi lintasterkini.com, Selasa (12/2/2019).

Thamrin berharap, dengan MRSF, tingkat kesadaran untuk tertib berlalu lintas di wilayah hukum Polres Bone bisa semakin meningkat, khususnya di kalangan generasi muda atau Milenial. (*)

 Komentar

 Terbaru

Peristiwa04 Mei 2024 10:50
Banjir Luwu, 14 Warga Dinyatakan Meninggal
LUWU – Sebanyak 14 warga dinyatakan meninggal dunia akibat banjir dan longsor yang terjadi di Kabupaten Luwu, Provinsi Sulawesi Selatan, sejak J...
Nasional04 Mei 2024 10:23
57 Pemimpin Redaksi Deklarasi ICEC di Palembang
PALEMBANG—Hari Pers Internasional atau World Press Freedom Day yang jatuh setiap tgl 3 Mei diperingati sejumlah Pemimpin Redaksi media di tanah air ...
Pemerintahan03 Mei 2024 23:59
Ketua Dekranasda Makassar Buka Grand Final Pemilihan Duta Wisata 2024
MAKASSAR – Ketua Dekranasda Kota Makassar Indira Yusuf Ismail membuka secara resmi grand final pemilihan Duta Wisata Kota Makassar tahun 2024 di...
News03 Mei 2024 23:53
Pimpin RDP, Sangkala Saddiko Bahas Surat dari Lembaga Anti Korupsi Nasional dan Limbah Pabrik
MAKASSAR – Ketua Komisi C DPRD Kota Makassar, Sangkala Saddiko, memimpin Rapat Dengar Pendapat (RDP) di Ruang Rapat Badan Anggaran DPRD Makassar...