Logo Lintasterkini

Indira Serahkan Bantuan pada Korban Angin Puting Beliung

Abdul Gaffar Mattola
Abdul Gaffar Mattola

Senin, 13 Februari 2017 08:56

Indira serahkan bantuan kepada korban angin puting beliung.
Indira serahkan bantuan kepada korban angin puting beliung.

MAKASSAR – Ketua Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail menyerahkan bantuan kepada korban angin puting beliung di Jalan Sultan Abdullah Raya, Minggu (12/2/2017).

Bantuan tersebut untuk meringankan beban korban. Apalagi kondisi rumah korban pasca diterjang angin puting beliung mengalami kerusakan yang sangat parah. Saking parahnya, atap rumah tersebut dibawa angin hingga ke Sungai Tallo.

Bantuan yang diserahkan Indira, sapaan akrabnya itu, berupa seng, kayu bangunan, terpal, sarung dan lainnya.

“Sabarki pak, bu,” kata Indira saat menyerahkan bantuan tersebut.

Saat penyerahan bantuan, istri Walikota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto ini dssampingi oleh Sekretaris Kecamatan Tallo, Benyamin Turupadang, Lurah Buloa dan disaksikan oleh ratusan warga setempat. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...