Kantor Dinas Pendidikan Kota Makassar terkena dampak hujan deras yang terjadi sejak Selasa (13/3/2018) sore hingga Rabu (14/3/2018) dini hari. Kantor yang berada di Jalan Hertasning tersebut ikut tergenang air dan banjir, hingga membuat sejumlah staf bahu membahu membersihkan ruangan kantor. (*)
Komentar