Logo Lintasterkini

Manjakan Konsumen, Mandala Finance Cabang Pinrang Laksanakan Family Gathering Bartabur Hadiah

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Kamis, 14 November 2019 09:43

Manjakan Konsumen, Mandala Finance Cabang Pinrang Laksanakan Family Gathering Bartabur Hadiah

PINRANG — Guna mendekatkan diri dan semakin mempererat jalinan silaturahim, Mandala Finance Cabang Pinrang memanjakan konsumennya dengan menggelar kegiatan Family Gathering bertabur hadiah menarik, Rabu (13/11/2019). Adapun hadiah menarik yang disiapkan panitia pelaksana seperti Sepeda, Kipas Angin, Setrika dan beberapa alat rumah tangga lainnya.

“Ini wujud kehadiran kami dalam memanjakan konsumen yang selama ini cukup setia menjalin kemitraan dengan kami,” ungkap Kepala Cabang Mandala Finance Pinrang, Hamsah kepada awak media disela-sela.kegiatan.

Hamsah berharap, kegiatan seperti ini bisa terus berlanjut ke depannya. “Alhamdulillah, kegiatan ini cukup diapresiasi oleh konsumen kami. Mudah-mudahan ke depannya bisa terus berlanjut dan dijadwalkan menjadi program tetap dari Mandala Finance Cabang Pinrang,” pungkasnya. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...