Logo Lintasterkini

KPU Pinrang : Debat Publik Kedua Bisa Menjadi Referensi Bagi Masyarakat Pinrang

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Kamis, 14 November 2024 16:26

Debat Publik Kedua Paslon Pilkada Pinrang 2024
Debat Publik Kedua Paslon Pilkada Pinrang 2024

PINRANG — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pinrang sukses menggelar Debat Kedua Pilkada Pinrang di Indoor Kantor Bupati Pinrang, Selasa malam (12/11/2024).

Dalam debat terakhir ini, KPU Pinrang berharap wadah yang telah disiapkan KPU bisa menjadi salah satu referensi bagi masyarakat Pinrang untuk menentukan pilihannya pada 27 November mendatang.

“Kami sampaikan bahwa debat publik kedua tersebut menajdi salah satu bagian dari kampanye. Sehingga kami berharap bahwa debat publik ini menjadi salah satu referensi buat masyarakat pemilih kita untuk menentukan pilihannya nanti,” ungkap Ketua KPU Pinrang Muh Ali Jodding, Rabu (13/11/2024).

Apalagi menurut Ali Jodding, melalui debat ini, pihaknya juga mengangkat nama Kabupaten Pinrang.

“Debat publik ini bekerja sama penyiaran nasional, jadi bisa disaksikan di seluruh Indonesia,” tuturnya.

Diketahui, Debat Terakhir Pilkada 2024 Kabupaten Pinrang ini mengangkat tema “Pelaksanaan Pembangunan Berbasis Kearifan Lokal dan Penyelesaian Persoalan Daerah Melalui Sinergitas Masyarakat”. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...