Logo Lintasterkini

Danrem 142 Tatag Hadiri Kegiatan Pemusnahan Barang Bukti BNN Sulbar

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Kamis, 16 Januari 2020 15:29

Danrem 142 Tatag Hadiri Kegiatan Pemusnahan Barang Bukti BNN Sulbar

MAMUJU — Danrem 142/Tatag Kolonel Inf Eventius Teddy Danarto diwakili Pasiintel Mayor Inf Amiruddin menghadiri kegiatan pemusnahan barang bukti yang dilaksanakan BNN Provinsi Sulbar, Rabu (15/1/2020).

Dalam kegiatan ini, BNN Sulbar memusnahan barang bukti berupa narkotika jenis shabu seberat 550 gram yang didapat dari penangkapan pada tanggal 16 Desember 2019 lalu.

“Kami mohon kepada para pejabat untuk mengantisipasi dan mengawasi pegawai yang ada di unit kerjanya agar terhidar dari kasus narkoba. Dengan kegiatan P4GN, kita berharap dapat menimalisir peredaran narkoba di wilayah Sulbar,” pesan Kepala BNN Sulbar, Brigjen Pol Kenedy dalam sambutannya. (*)

 

 Komentar

 Terbaru

Hukum & Kriminal29 Maret 2024 09:47
Polsek Rappocini Bubarkan Pesta Miras dan Judi, Lima Diamankan
MAKASSAR – Bukannya menjadikan bulan Ramadhan ajang mendapatkan pahala, sejumlah pemuda di Makassar Sulawesi Selatan (Sulsel) malah melakukan pe...
News29 Maret 2024 05:09
Banjir Bandang Terjadi di Kota Palopo, Ketinggian Air 1,5 Meter
PALOPO – Akibat air bah dari hulu Sungai Latuppa menyebabkan banjir kembali menimpa sejumlah wilayah di Kota Palopo, Sulawesi Selatan (Sulsel), ...
News29 Maret 2024 02:16
Astra Motor Sulsel Resmi Kenalkan Honda EM1 e: dan Honda EM1 e: PLUS
MAKASSAR – Astra Motor Sulawesi Selatan main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara, dan Ambon secara resmi m...
News29 Maret 2024 01:57
Produksi Lebih Cepat, Kalla Beton Kembangkan Produk Precast
MAKASSAR – Kalla Beton terus berinovasi untuk memenuhi kebutuhan konstruksi dari mitra atau pelanggan. Salah satu produk yang tengah dikembangka...