Logo Lintasterkini

Sabtu Pagi, Gempa Magnitudo 5,0 Kembali Hebohkan Warga Mamuju

Maulana Karim
Maulana Karim

Sabtu, 16 Januari 2021 15:05

Situasi didalam video tersebut.
Situasi didalam video tersebut.

SULBAR – Masyarakat Sulawesi Barat kembali lagi dihebohkan tepat sekira pukul 05.32 Wita, Sabtu, 16 Januari 2021.

Berdasarkan informasi yang berhasil dihimpun Lintasterkini.com sebuah video beredar di jejaring media sosial pagi tadi.

Kejadian tersebut, nampak sangat masih pagi, suara klakson pun hampir bersamaan bersahutan, seseorang pria yang diduga merekam video tersebut juga mengatakan bahwa ia sedang berada di Tapalang Barat, Mamuju, Sulbar.

Selain itu, didalam rekam video tersebut beberapa kendaraan saling meminta jalan. Tidak hanya itu, didalam video nampak beberapa sepeda pemotor yang membawa karpet dan peralatan rumah lainnya.

“Kembali terjadi gempa. Saya sekarang posisi di Tapalang Barat,” ungkap suara pria yang diduga merekam video tersebut.

Ditempat terpisah, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melalui akun twitter resminya melaporkan, lokasi gempa berada di 20 km timur laut Majene.

BMKG juga menjelaskan, pusat gempa berada di kedalaman 10 km, denganm di titik koordinat 2,89 lintang selatan dan 119,03 bujur timur.

Kendati demikian, Getaran dirasakan nyata dalam rumah, terasa getaran seakan-akan ada truk berlalu. BMKG juga menyebutkan kategori MMI (Modified Mercalli Intensity) III.

Hingga saat ini, belum ada laporan korban ihwal kerusakan akibat gempa susulan yang ketiga ini.(*)

 Komentar

 Terbaru

Nasional15 Juli 2025 23:29
Silaturahmi Hangat Dua Jenderal Polisi di DPR, Frederik Kalalembang dan Tornagogo Bahas Reformasi dan Etika Pengabdian
JAKARTA – Suasana akrab dan penuh kehangatan mewarnai pertemuan antara anggota DPR RI Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Drs. Frederik Kalalem...
News15 Juli 2025 20:03
Kadisdikbud Parepare Buka MPLS di SMPN 6, Apresiasi MoU dengan Umpar dan Peran Orang Tua
PARE – PARE — Pembukaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di SMP Negeri 6 Parepare pada Senin (14/7/2025) berlangsung khidmat dan penu...
News15 Juli 2025 19:58
Swiss-Belinn Panakkukang Makassar Gelar Lomba Mewarnai 
MAKASSAR – Swiss-Belinn Panakkukang Makassar sukses menggelar acara Lomba Mewarnai & Menggambar untuk anak-anak Minggu, 13 Juli 2025 di Ruby...
News15 Juli 2025 18:56
Kasat Lantas Polres Pangkep AKP Adnan Leppang Sapa Pengendara R2 Saat Operasi Patuh Pallawa 2025
PANGKEP — Kasat Lantas Polres Pangkep, AKP Adnan Leppang, S.H., M.H., memimpin langsung kegiatan preemtif dalam rangkaian Operasi Patuh Pallawa 2025...