Logo Lintasterkini

Kali Ini Yuni Shara Sangat Yakin Tak Mau Balikan dengan Raffi Ahmad

Muh Syukri
Muh Syukri

Jumat, 16 November 2012 08:58

Yuni Shara
Yuni Shara

Yuni Shara

JAKARTA – Beberapa kali putus, hubungan Yuni Shara dan Raffi Ahmad juga berkali-kali nyambung lagi. Namun, kali ini tampaknya hal tersebut tak bakal terjadi.

Yuni mengaku sempat mendapat permintaan dari Raffi agar kembali berhubungan asmara dengannya. Tapi dengan tegas ia menolaknya. Benarkah seperti itu, Yun?

“Yakin! Seyakin-yakinnya,” tegasnya saat ditemui di Hitam-putih Trans7, Pancoran, Jakarta Selatan, Rabu (14/11/2012).

Mau menutup diri, Yun? “Iya,” lanjutnya.

Keduanya sudah empat tahun menjalani hubungan asmara, pihak keluarga pun sudah saling mengenal satu sama lain. Bahkan, saat mereka putus, Yuni mendapat masukan dari ibunda Raffi.

“Mamanya memang selalu nanyain kenapa, saya jawab. Mamanya sama, perempuan dan seorang ibu, dia memahami kondisi saya sebagai perempuan, ibu yang punya anak,” tuturnya.

Ibunda Raffi juga ternyata meminta Yuni untuk memikirkan kembali keputusannya itu. “Pengennya sih saya sama Raffi lagi, tapi saya minta maaf kalau nggak bisa diteruskan,” ujarnya. (dth)

 Komentar

 Terbaru

News19 Februari 2025 22:38
Mentan Amran Sulaiman Ajak Pimpinan Daerah Sulsel Bersatu Bangun Daerah, Anggota DPR RI Frederik Kalalembang Ikut Hadir
JAKARTA – Menteri Pertanian (Mentan) Amran Sulaiman mengajak para pimpinan daerah di Sulawesi Selatan yang akan segera dilantik untuk bersatu da...
Ekonomi & Bisnis19 Februari 2025 19:19
Layanan Digital Hub dari Indosat Ooredoo Hutchison Siap Penuhi Kebutuhan Digital Masa Kini
JAKARTA – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) menghadirkan Digital Hub, fitur terbaru yang kini tersedia di aplikasi myIM3 dan bima+ untuk ...
News19 Februari 2025 17:28
Perumda Parkir Makassar Apresiasi Dedikasi dan Prestasi Danny Pomanto
MAKASSAR – Perumda Parkir Makassar menyampaikan rasa terima kasih dan penghargaan kepada Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan “Danny” Pomant...
News19 Februari 2025 15:35
Jalani Tes Kesehatan di Kemendagri, Wawali Aliyah : Mohon Doanya, Semoga Kami Diberi Kesehatan Lahir dan Bathin Hingga Pembekalan di Magelang
JAKARTA – Wali Kota Makassar dan Wakil Wali Kota Makassar terpilih, Munafri Arifuddin dan Aliyah Mustika Ilham baru saja menjalani pemeriksaan k...