Logo Lintasterkini

RKM Residences Gelar Penjualan Properti Tanjung Bunga

Muh Syukri
Muh Syukri

Kamis, 17 Desember 2015 07:42

Chief Marketing Office RKM, Andri sudjono (kiri), saat jumpa pers di Hotel Aryaduta Makassar
Chief Marketing Office RKM, Andri sudjono (kiri), saat jumpa pers di Hotel Aryaduta Makassar

MAKASSAR – RKM Primier mengadakan penjualan yang kedua kalinya di Makassar. Yakni lahan properti perumahan serta apartement, dengan mengundang para pembeli dari dalam dan luar Makassar, yang berlokasi di Tanjung Bunga.

Untuk bangunan ada tiga jenis tipe yang ditawarkan yakni, 6×15 meter, 7×15 meter dan 8×15 meter dengan harga yang terjangkau.

“Makassar memiliki perkembangan ekonomi yang sangat pesat karena itu kami datang untuk pengembanggan di Kawasan Timur Indonesia. Lokasi di Tanjung Bunga selain memiliki potensi besar, juga memiliki tiga komponen yang kuat. Yaitu laut, sungai dan danau sehingga menjadikan nilai tambah untuk dijadikan investasi kedepan,’ ujar Chief Marketing Office RKM, Andri sudjono, saat jumpa pers di Hotel Aryaduta Makassar belum lama ini.

Dikatakan, bukan hanya di Makassar, namun di kota lain seperti Manado, Palu dan Kendari juga dilakukan pengembangan. RKM Primier sendiri memiliki luas lahan di Tanjung Bunga sebanyak 10 hektar dan berencana membuat sebagian lahan penghijauan. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...