Logo Lintasterkini

Nikmati Suasana Berbeda, Nongkrong di Kopiriolo Yuk..!

Herwin Bahar
Herwin Bahar

Selasa, 18 Mei 2021 18:48

Suasana Cafe Kopiriolo di Jalan Beruang
Suasana Cafe Kopiriolo di Jalan Beruang

MAKASSAR – Kalian yang suka nongkrong dan suka dengan suasana yang unik-unik, yuk singgah meningmati kopi dan suuasana asyik di Kopiriolo yang berada du Jalan Beruang No 19. Cafe ini memiliki keunikan layaknya zaman dahulu dengan interior hingga perabot rumahnya.

Antara lain seperti cermin, lukisan, telpon, mesin ketik, radio, setrika, kursi, lemari, beserta mejanya tak ketinggalan juga peralatan untuk ngopi dan piring-piringnya bernuansa zaman tempo dulu. Untuk yang melaksanakan shalat, di tempat ini juga terdapat Mushallah.

Untuk meracik kopi juga membutuhkan waktu yang sedikit lama untuk menyeduh atau meraciknya. Dibutuhkan sekira 1 jam lamanya menyajikan kopi dan untuk pemanisnya ditaburi gula merah pada kopi yang ingin di sajikan.

Jenis kopi yang di sediakan di cafe ini beragam dari beberapa tempat di Sulawesi Selatan. Antara lain berasal dari Kabupaten Jeneponto, Bantaeng, Kalosi Enrekang, Rumbia, Malino, Mamasa dan juga dari Toraja.

Untuk harga, mulai dari Rp20 ribu hingga Rp 25 ribu per gelas. Bukan cuman ragam kopi yang disajikan namun beragam kue-kue khas Makassar juga disajikan di cafe ini. Seperi bayaopanyu, dadar, ubi goteng, pisang goreng, dan lainnya.

Cafe ini masih di bilang baru. Berdiri sekira satu tahun lalu yang dibuka dari jam 7 pagi hingga jam 10 malam setiap hari. (*)

Penulis : Azho

 Komentar

 Terbaru

Nasional22 Maret 2023 09:36
Kemenpan-RB Keluarkan Aturan Jam Kerja ASN Selama Ramadan, Ini Selengkapnya
JAKARTA – Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB) mengeluarkan peraturan jam kerja bagi Aparatur Sipil Negar...
News22 Maret 2023 09:06
Kemenko Marvest Apresiasi Progres PSEL Makassar, Sebut Jadi Percontohan Nasional
JAKARTA – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Makassar telah memaparkan progres pembangunan Pengolahan Sampah Menjadi Energi Listrik atau PSEL ke ...
News22 Maret 2023 08:08
Pemkot Makassar Raih PPKM Award 2023, Bukti Keberhasilan Program Makassar Recover
JAKARTA – Pemerintah Indonesia memberikan penghargaan ke Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar karena telah berhasil dalam pengendalian Covid-19. Me...
Ekonomi & Bisnis21 Maret 2023 16:31
Laptop Lenovo Terbaru Hadir untuk Mendukung Produktivitas yang Lebih Masyarakat Makassar
MAKASSAR – Saat ini gaya hidup hybrid dan bekerja dari mana saja telah menjadi new normal untuk kita semua. Lenovo memiliki komitmen untuk memen...