Logo Lintasterkini

Begini Penampakan Pesawat Hercules yang Jatuh di Wamena

Muh Syukri
Muh Syukri

Minggu, 18 Desember 2016 14:00

Penampakan pesawat Hercules yang jatuh
Penampakan pesawat Hercules yang jatuh

WAMENA – Kondisi pesawat Hercules TNI AU yang hilang kontak di Wamena, Papua, ditemukan hancur. Bahkan fotonya beredar di sejumlah media sosial.

Kapendam Cenderawasih Kolonel Teguh saat dikonfirmasi, Minggu (18/12/2016), mengatakan lokasi penemuan pesawat itu tak jauh dari bandara Wamena. Adapun lokasinya berada di Gunung Lisuwa Distrik Minimo Kabupaten Jayawijaya.

Disebtutkan, pesawat tersebut diduga menabrak Gunung Tugima sebelum akhirnya jatuh. Berdasarkan foto-foto yang didapatkan terlihat kondisi bagian ekor terpisah dari badan utama pesawat.

“Informasi yang kami terima bahwa pesawat menabrak Gunung Tugima dan kondisi pesawat hancur, saat ini tim evakuasi sudah menuju lokasi jatuhnya pesawat,” ujar Agus. (*)

 Komentar

 Terbaru

Nasional30 November 2024 15:56
Wamendikdasmen Dorong Sistem Pendidikan untuk Pemerataan Kesejahteraan dan Keadilan
KUDUS – Dalam rangkaian kunjungan kerjanya di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Wamendikdasmen), Fajar Riza...
News30 November 2024 15:51
Ketapang, Bappelitbangda, dan Disdik Sulsel Raih Penghargaan BI
MAKASSAR – Sebanyak tiga Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemprov Sulsel, masing masing; Dinas Ketahanan Pangan (Ketapang) Badan Perenc...
News30 November 2024 12:43
Bank Indonesia Gelar Pertemuan Tahunan 2024 dengan Tema Penguatan Stabilitas dan Transformasi Ekonomi Nasional
MAKASSAR – Bank Indonesia (BI) menggelar Pertemuan Tahunan Bank Indonesia (PTBI) 2024 di Jakarta pada Jumat, 29 November 2024. Acara ini mengang...
Ekonomi & Bisnis30 November 2024 07:40
Rayakan HUT ke-129, BRI Tawarkan Progam Special BRIguna, Suku Bunga Mulai dari 8,129% dan Diskon biaya Provisi 50%
JAKARTA – Dalam rangka memperingati hari jadi yang ke-129 yang jatuh pada 16 Desember 2024, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mempersembah...