MAKASSAR – Seorang warga Makassar bernama Wowok Ari Subekti ditemukan meninggal dunia dengan cara tragis. Ia ditemukan dalam posisi gantung diri di atas Kapal Madani yang melakukan perjalan ke Balikpapan ke Makassar, Minggu (22/10/2017) sekira pukul 14.30 Wita.
Informasi tewasnya warga Makassar itu di Kapal Madani, kabarkan melalui istrinya. Belum diketahui pasti motif korban hingga nekat melakukan gantung diri.
Saat ini jasad korban masih dalam perjalanan menuju Makassar. (*)