Logo Lintasterkini

Kasus Narkoba Meningkat Signifikan, Kejari Pinrang Selesaikan 68 Perkara Narkoba Dalam Tiga Bulan

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Rabu, 23 November 2022 17:11

Kasus Narkoba Meningkat Signifikan, Kejari Pinrang Selesaikan 68 Perkara Narkoba Dalam Tiga Bulan

PiNRANG — Peningkatan kasus penyalahgunaan narkotika terjadi signifikan di Kabupaten Pinrang dalam beberapa bulan terakhir. Hal itu terungkap dalam kegiatan pemusnahan barang bukti yang digelar Kejaksaan Negeri (Kejari) Pinrang, Selasa (22/11/2022).

“Benar, terjadi peningkatan perkara. Hari ini kita musnahkan barang bukti narkotika jenis shabu sebanyak 1 Kilogram dari 68 perkara yang telah kita selesaikan atau sudah berkekuatan hukum tetap dalam periode tiga bulan terakhir,” ungkap Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Pinrang, Agus Khairuddin kepada awak media sesaat setelah berakhirnya kegiatan Pemusnahan Barang Bukti

Olehnya itu, lanjut Agus, pihaknya saat ini terus bersinergi dengan pihak terkait dalam meminimalisir kasus narkoba di wilayah Kabupaten Pinrang.

Sementara di tempat yang sama, Kapolres Pinrang AKBP Moh Roni Mustofa mengaku jika saat ini pihaknya fokus ke pencegahan.

“Saat ini peredarannya lebih banyak ke kalangan remaja di usia belasan tahun. Makanya, kita gencarkan upaya pencegahan dengan cara memberikan edukasi ke anak usia dini,” kata AKBP Moh Roni Mustofa. (*)

 Komentar

 Terbaru

Ekonomi & Bisnis22 November 2025 02:37
IOH Rayakan Perjalanan ke -58 Tahun, Perkuat Komitmen Hadirkan AI Lebih Inklusif
JAKARTA – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) menandai perjalanan 58 tahun dengan menegaskan transformasi perusahaan menuju AI TechCo y...
Ekonomi & Bisnis22 November 2025 02:31
Resmi Dibuka, Forum Ekonomi Regional 2025 Kabar Grup Sorot Pilar Baru Ekonomi Nasional
MAKASSAR – Forum Ekonomi Regional Indonesia Timur 2025 yang digagas Kabar Group Indonesia resmi dibuka di Ballroom UNHAS Hotel & Convention deng...
Ekonomi & Bisnis22 November 2025 02:27
Spesial Paket New Year Eve 2026 dari Aerotel Smile Makassar bertema Box Office Indonesia
MAKASSAR – Aerotel Smile Makassar yang terletak di Pusat Kota Makassar akan meluncurkan Spesial Promo New Year 2026 dengan mengangkat Tema Box O...
Ekonomi & Bisnis22 November 2025 02:21
Perkuat Layanan di Indonesia Timur, OJK Resmikan Kantor OJK Papua Barat dan Papua Barat Daya
MANOKWARI – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan komitmennya untuk hadir lebih dekat dengan masyarakat dalam memperkuat literasi keuangan, me...