Logo Lintasterkini

Claro Makassar Gelar Halalbihalal Bersama Direksi dan Seluruh Staff

Fakra
Fakra

Kamis, 25 April 2024 23:22

Claro Makassar menggelar Halalbihalal bersama direksi dan seluruh staff di Phinisi Ballroom serta 200 anak panti asuhan, Kamis (25/4)/2024).(Foto:Claro)
Claro Makassar menggelar Halalbihalal bersama direksi dan seluruh staff di Phinisi Ballroom serta 200 anak panti asuhan, Kamis (25/4)/2024).(Foto:Claro)

MAKASSAR –Claro Makassar menggelar Halalbihalal bersama direksi dan seluruh staff di Phinisi Ballroom serta 200 anak panti asuhan, Kamis (25/4)/2024).

Hadir dalam acara tersebut Komisaris Utama bok, Wilianto Tanta beserta istri, Chief Financial Officer Phinnisi Hospitality Indonesia, Edwin Tanta beserta Istri, Chief Development Officer Andre Tanta serta para General Manager unit Phinisi Hospitality Indonesia.

General Manager Claro Makassar, Anggiat Sinaga mengatakan, Halalbihalal bisa menjadi energi yang baru setelah melewati bulan ramadhan dan energi tersebut bisa membawa Claro Makassar lebih baik dari sebelumnya.

Sementara Chief Development Office Andre Prasetyo Tanta berharap halalbihalal tahun ini bisa membuat keluarga besar Claro Makassar bisa lebih kuat dan kompak dari sebelumnya.

Acara Halalbihalal kemudian dilanjutkan dengan tausiah oleh Ust. Salahuddin rahman al ayubi, S.Pd.i serta pemberian bantuan kepada Panti asuhan Raodah, Panti asuhan Al Muhaimin dan Panti asuhan Guppi dan juga makan malam bersama seluruh karyawan.(***)

 Komentar

 Terbaru

News30 Januari 2026 23:06
Hari Ketiga Pencarian Lansia Tersesat di Perkebunan Alasa Selayar Masih Nihil
MAKASSAR – Operasi pencarian terhadap seorang lansia atas nama Abd. Wahab (70 tahun) yang dilaporkan tersesat di daerah perkebunan Alasa, Desa T...
News30 Januari 2026 22:53
Sekda Sulsel Dukung Program Jaga Desa, Perkuat Pengawasan Dana Desa Berbasis Digital
MAKASSAR – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan terus memperkuat tata kelola pemerintahan desa melalui sinergi lintas lembaga. Upaya tersebut di...
News30 Januari 2026 19:34
Peduli Kemanusiaan, SPJM Laksanakan Kegiatan Donor Darah
MAKASSAR – PT Pelindo Jasa Maritim (SPJM) sebagai salah satu subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero) yang bergerak di bidang Marine, Equipment, ...
News30 Januari 2026 17:45
Penyaluran TPG Bulanan bagi Guru ASND Bukti Komitmen Pemerintah pada Tenaga Pendidik
JAKARTA – Realisasi pencairan Tunjangan Profesi Guru (TPG) perbulan ini merupakan komitmen Presiden Prabowo dalam upaya meningkatkan kesejahtera...