Logo Lintasterkini

Sah, PBB Mengusung Takbir di Pilkada Sinjai

Muh Syukri
Muh Syukri

Jumat, 27 Oktober 2017 15:02

Sah, PBB Mengusung Takbir di Pilkada Sinjai

JAKARTA – Setelah mendengarkan pemaparan dan konsep pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati dan wakil Bupati Sinjai Takyuddin Masse-Mizar Roem atau TAKBIR, akhirnya DPP Partai Bulan Bintang (PBB) memberikan rekomendasi untuk maju bertarung di pilkada Sinjai 2018 mendatang.

Rekomendasi tersebut diberikan Takyuddin dan Mizar oleh DPP PBB usai melakukan pertemuan dan silaturahmi dengan sejumlah elite PBB di Jakarta.

“Setelah mendengar pemaparan visi dan misi serta program beliau (TMS-Mizar) untuk Sinjai ke depan. Maka dengan ini kami DPP PBB memutuskan untuk mengusung dan merekomendasikan mereka untuk maju di pilkada Sinjai,” tegas Wakil Ketua Umum DPP PBB Syarifien Maloko dan didampinginKetua deks Pilkada Pusat Yusuf Hasani beserta jajarannya, Rabu malam (25/10/2017) di Jakarta.

Dengan adanya rekomendasi tersebut, itu semakin menambah pundi pundi dukungan partai politik untuk pasangan adik kandung Bupati Sidrap H Rusdi Masse ini bersama anak kandung mantan Bupati Sinjai HM Roem ini. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...