Logo Lintasterkini

Mahasiswa Unismuh Dibegal Saat Duduk di Teras Rumahnya

Muh Syukri
Muh Syukri

Selasa, 27 Desember 2016 09:38

Korban dirawat di RS Bhayangkara akibat luka tebasan parang
Korban dirawat di RS Bhayangkara akibat luka tebasan parang

MAKASSAR – Aksi begal semakin merajalela di Kota Makassar, bahkan semakin meningkat dan terbilang nekat. Seperti yang dialami seorang mahasiswa Unismuh semester 3 bernama Rudana (20), warga BTN Minasa Upa Blok F 18 no 30, Kecamatan Rappocini, Kota Makassar.

Dia menjadi korban begal pada hari Senin (26/12/2016), sekira pukul 22.00 Wita, saat korban sedang berada di teras rumahnya. Tiba-tiba datang dua orang pelaku mengendarai sepeda motor Honda Beat warna putih yang tidak diketahui nomor patnya berhenti tepat di depan rumah korban.

Kemudian salah seorang pelaku turun menebas korban dan mengambil Hp dan berhasil melarikan diri. Akibatnya, korban mengalami luka tebasan parang pada bagan kepala dan lengan kirinya dan dilarikan ke ruang UGD RS Bhayangkara untuk perawaran medis.

Kasus pembegalan yang cukup nekad ini ditangani pihak aparat Polsek Rappocini. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...