Logo Lintasterkini

Dilirik Kejaksaan, Kadis Pertanian Pinrang Akui Adanya Pungutan Biaya Dalam Proyek Bantuan Alsintan

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Kamis, 28 Januari 2021 20:02

Kadis Pertanian dan Hoktikultura Kabupaten Pinrang Andi Tjalo Kerrang
Kadis Pertanian dan Hoktikultura Kabupaten Pinrang Andi Tjalo Kerrang

PINRANG – Pemeriksaan yang dilakukan oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Pinrang terkait dugaan penyelewengan dalam proyek bantuan Alat Sistem Pertanian (Alsintan) pada Dinas Pertanian dan Hortikultura Kabupaten Pinrang anggaran 2017 hingga 2020, ikut dibenarkan Kepala Dinas (Kadis) Pertanian dan Holtikultura Kabupaten Pinrang Andi Tjalo Kerrang.

“Benar, kami sudah menyerahkan datanya ke pihak Kejaksaan mulai anggaran 2017 hingga 2020,” aku Andi Tjalo saat dikonfirmasi awak media, Kamis (28/1/2021).

Olehnya itu kata Andi Tjalo, saat ini pihaknya tinggal menunggu hasil pemeriksaan dari pihak Kejaksaan. “Kalau ada temuan, kita akan mengetahui siapa yang bermain di proyek tersebut,” tegasnya.

 Andi Tjalo juga membenarkan jika dalam proyek bantuan Alsintan berupa Traktor dan mesin pompa air yang jumlahmya ratusan unit tersebut ada pungutan biaya.

“Memang ada biaya yakni biaya materai dan biaya transportasi pengangkutan mesin ke lokasi kelompok penerima bantun” tutupnya. (*)

 Komentar

 Terbaru

News18 April 2024 07:36
Halal Bihalal IKA SMANSA 81 Momentum Lepas Rindu Sesama Alumni
MAKASSAR – Alumni SMAN 1 Makassar berkumpul dan melepas rindu di kediaman pribadi Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto Jalan Amirullah, Rabu (...
News17 April 2024 21:38
Jelang Masa Kepemimpinan AIH Berakhir, BKPSDM Pinrang Pastikan Tidak Ada Mutasi
PINRANG — Kabar akan adanya mutasi atau pergeseran jabatan di Lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pinrang jelang berakhirnya masa jabatan Bupa...
Ekonomi & Bisnis17 April 2024 19:52
Libur Lebaran, Bugis Waterpark Adventure Semakin Diminati Turis Domestik
MAKASSAR – Sejumlah turis domestik menikmati liburan di Bugis Waterpark Adventure (BWP). Wisata air ini menjadi destinasi wisata favorit untuk m...
Ekonomi & Bisnis17 April 2024 16:24
Swiss-Belcourt Makassar Tawarkan Paket Halal Bihalal Seharga Rp 88.000/orang
MAKASSAR – Setelah menjalankan ibadah puasa Ramadan selama satu bulan, ini adalah waktu yang tepat untuk melaksanakan halal bihalal usai Hari Ra...