Logo Lintasterkini

Jurnalis Rilis 10 Foto Penyerang Redaksi Celebes TV

Muh Syukri
Muh Syukri

Jumat, 28 Juni 2013 15:52

Foto penyerang redaksi Celebes TV
Foto penyerang redaksi Celebes TV

Foto penyerang redaksi Celebes TV

MAKASSAR – Sebanyak 10 foto wajah pelaku penyerangan kantor Celebes TV, Senin lalu, disebar dan dipasang di sejumlah tempat umum, sejak Jumat (28/6) hari ini. Penyebaran dilakukan anggota Presidium Jurnalis Makassar Indonesia yang mengadvokasi kasus penyerangan ini.

Salah satu tempat yang dipasangi adalah Warung Kopi Dg Anas, Jalan Pelita Raya, Makassar. Tak hanya anggota presidium, sejumlah awak media dan pengunjung warkop juga ikut menyebarkan dan menempel selebaran tersebut.

“Kami bersimpati dan secara sukarela menyebar selebaran ini di jalan depan warkop anas,” kata Rian, salah satu pengunjung warkop anas, Jumat.

Dalam selebaran itu terpampang 10 pelaku penyerangan Celebes TV. Pada selebaran itu juga terdapat imbauan untuk melaporkan ke polsek terdekat sekiranya ada warga yang mengetahui keberadaan 10 pelaku penyerang tersebut. (rs)

 Komentar

 Terbaru

News13 Juli 2025 13:23
Peluncuran Bus Trans Sulsel Siap Mudahkan Mobilitas Warga Makassar, Maros, Sungguminasa dan Takalar
MAKASSAR – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman dijadwalkan akan meresmikan pengoperasian Bus Trans Sulsel pada Senin (14/7/2025) di ka...
News12 Juli 2025 18:17
Indosat Perkuat Kehandalan Jaringan di Event Beautiful Malino 2025
GOWA – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand IM3 dan Tri kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pariwisata lokal d...
News12 Juli 2025 17:37
Komdigi Prakarsai AI Center of Excellence- Indosat, Cisco dan NVIDIA untuk Perkuat Daya Saing AI Nasional
JAKARTA – Kementerian Komunikasi dan Digital Republik Indonesia (Komdigi) secara resmi meluncurkan Indonesia’s AI Center of Excellence, ekosistem ...
News12 Juli 2025 12:44
Momentum Harkopnas Ke-78, Wabup Pinrang Launching Koperasi Merah Putih
PINRANG — Wakil Bupati (Wabup) Pinrang, Sudirman Bungi memimpin langsung upacara peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-78 Tahun 2025 yang...