Logo Lintasterkini

Jelang Liga 1, Kapolda Sulsel Tinjau Langsung Kesiapan Stadion Gelora BJ Habibie

Herwin Bahar
Herwin Bahar

Kamis, 28 Juli 2022 00:32

Kapolda Sulsel Irjen Pon Nana Sudjana saat meninjau kesiapan Stadion Gelora BJ Habibie
Kapolda Sulsel Irjen Pon Nana Sudjana saat meninjau kesiapan Stadion Gelora BJ Habibie

PAREPARE – Kapolda Sulsel Irjen Pol Irjen Pol. Drs Nana Sudjana AS, M.M didampingi Pejabat Utama Polda Sulsel Tinjau Langsung Kesiapan Stadion Gelora BJ Habibie di Pare-pare, Rabu (27/07/2022).

Tujuan pelaksanaan kegiatan ini adalah sebagai salah satu upaya Polda Sulsel didalam Pencegahan Gangguan Kamtibmas Terkait Pelaksanaan Pertandingan Sepak Bola Liga 1 laga kandang melawan Bali United pada Jumat, (29/7/2022) mendatang.

Stadion berkapasitas 20 ribu penonton itu terletak di Jl. Stadion Gelora Mandiri, Lompoe, Kec. Bacukiki, Kota Parepare, Sulawesi Selatan. Dalam kunjungannya Kapolda Sulsel mengecek seluruh kesiapan mulai dari pengecekan ruang medis, ruang persiapan pemain dan pengecekan lapangan sepak bola. (*)

 Komentar

 Terbaru

News01 November 2025 14:57
Sambut Kepala Kejati Baru, Gubernur Sulsel: Selamat Mengemban Amanah
MAKASSAR – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, menyambut kehadiran Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Sulsel, Dr. Didik Farkhan Ali...
News01 November 2025 14:51
Direktur Operasional Pimpin Rapat Koordinasi Bahas Optimalisasi Pendapatan dan Rencana Kerja Tahun 2026
MAKASSAR — Direktur Operasional Perumda Parkir Makassar Raya, A. Ryan Adrianto, memimpin rapat koordinasi bersama Kepala Bagian Pengelolaan, Kepala ...
News01 November 2025 00:33
Munafri Torehkan Prestasi Nasional, Antar Makassar Raih Penghargaan Smart City Terbaik 2025
MAKASSAR – Baru delapan bulan memimpin, kiprah Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin (Appi), mulai menuai buahnya. Di bawah kepemimpinannya, rod...
News31 Oktober 2025 21:08
Mitigasi Bencana Banjir, Gubernur Sulsel Normalisasi Sungai Suli di Luwu Senilai Rp18,7 Miliar
MAKASSAR – Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman meluncurkan program normalisasi Sungai Suli di Kabupaten Luwu dengan angga...