Logo Lintasterkini

Urban Lounge, Banjir Diskon

Muh Syukri
Muh Syukri

Minggu, 28 Agustus 2016 19:37

Urban Lounge, Banjir Diskon

MAKASSAR – Urban Lounge, Dalton Hotel tak henti-hentinya memanjakan tamunya. Kali ini banjir diskon, ada Happy Urban dan Ladies Urban.

” Happy Urban Hour sendiri diambil dari diskon sesuai jam pengorderan. Tamu-Tamu dapat diskon consume dari jam 10.00 WITA – 17.00 WITA. Dimulai dari diskon 10% sampai 17%, order jam 10.00 WITA diskon 10%, jam 15.00 WITA diskon dan jam 17.00 WITA diskon 17%. Berlaku dari hari Senin sampai Jumat,” ungkap Aan selaku Assitant Manager Sales & Marketing, Minggu (28/8/2016).

” Kami juga memanjakan para tamu khususnya perempuan dengan Ladies Urban . Special setiap hari rabu diskon dari 10% sampai 20 %. Promo ini kami buat disamping Urban Lounge merupakan outlet favorit baru dan sangat diminati di semua kalangan. Juga banyak tamu-tamu kami yang menjadikan tempat menunggu , meeting santai, dan rehat. Suasananya adem, nyaman, ada live music, billiard, dan dart board. Banyak pilihan makanan dan minuman yang kualitasnya terjamin. Dengan harga sangat terjangkau buat siapa saja,” tambah Irma selaku marketing communication Dalton Hotel.

Jadi sisa pilih diskon yang mana, Happy Urban Hour atau Ladies Urban. Semuanya sama-sama banjir Diskon. Buruan ke Dalton Hotel dan nikmati sensai Urban Lounge. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...