Logo Lintasterkini

Kebakaran Terjadi di Jalan Andi Tonro Sungguminasa, Ada Korban Tewas

Muh Syukri
Muh Syukri

Sabtu, 29 April 2017 16:07

Jenazah korban kebakaran ditemukan terjebak dalam kebakaran
Jenazah korban kebakaran ditemukan terjebak dalam kebakaran

SUNGGUMINASA – Kebakaran terjadi di rumah warga di Jalan Andi Tonro Permai Kecamatan Sungguminasa Kabupaten Gowa, Sabtu (29/4/2017) sekira pukul 15.15 wita.

Informasi yang dihimpun lintasterkini di lokask menyebutkan, hingga saat ini lokasi kebakaran masih dipadati warga. Beberapa mobil pe adam berusaha memadamkan kobaran api yang melalap rumah warga.

Belum diketahui penyebab kebakaran itu. Sementara diketahui ada seorang anak menjadi korban dalam kebakaran itu. Jenazah korban kemudian dibawa ke rumah sakit terdekat. (*)

 

 Komentar

 Terbaru

News30 Januari 2026 23:06
Hari Ketiga Pencarian Lansia Tersesat di Perkebunan Alasa Selayar Masih Nihil
MAKASSAR – Operasi pencarian terhadap seorang lansia atas nama Abd. Wahab (70 tahun) yang dilaporkan tersesat di daerah perkebunan Alasa, Desa T...
News30 Januari 2026 22:53
Sekda Sulsel Dukung Program Jaga Desa, Perkuat Pengawasan Dana Desa Berbasis Digital
MAKASSAR – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan terus memperkuat tata kelola pemerintahan desa melalui sinergi lintas lembaga. Upaya tersebut di...
News30 Januari 2026 19:34
Peduli Kemanusiaan, SPJM Laksanakan Kegiatan Donor Darah
MAKASSAR – PT Pelindo Jasa Maritim (SPJM) sebagai salah satu subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero) yang bergerak di bidang Marine, Equipment, ...
News30 Januari 2026 17:45
Penyaluran TPG Bulanan bagi Guru ASND Bukti Komitmen Pemerintah pada Tenaga Pendidik
JAKARTA – Realisasi pencairan Tunjangan Profesi Guru (TPG) perbulan ini merupakan komitmen Presiden Prabowo dalam upaya meningkatkan kesejahtera...