Logo Lintasterkini

Hari Kelima Pencarian, Perempuan yang Lompat ke Laut Belum Ditemukan

Muh Syukri
Muh Syukri

Kamis, 31 Januari 2019 09:51

Proses pencarian korban tenggelam di perairan Bajoe, Bone
Proses pencarian korban tenggelam di perairan Bajoe, Bone

WATAMPONE – Pencarian terhadap Megawati (27), penumpang KMP Mishima yang lompat ke laut masih terus dilakukan tim gabungan SAR Yon C Pelopor Bone, Polairud, Polsek Pelabuhan dan Basarnas di Perairan Laut Bajoe, Bone, Rabu (30/1/2019). Korban belum juga ditemukan oleh tim gabungan yang melakukan pencarian.

Pencarian korban yang melompat dari Kapal Fery itu di pimpin langsung oleh Danyon C Pelopor  Kompol Nur Ichsan.S.Sos, dan Koordinaor Pos SAR Bone, Andi Sultan. Lokasi pencarian diperluas di sekitar Perairan Cappa Ujung, dan Lokasi Jatuhnya korban.

“Hingga kini belum ditemukan. Kami terus melakukan pencarian dan memperluas lokasi pencarian korban,” ujar oleh Danyon C Pelopor  Kompol Nur Ichsan.S.Sos.

Diberitakan sebelumnya, Megawati yang merupakan penumpang kapal KMP Mishima dari Bone ke Kolaka tiba-tiba melompat ke laut. Belum diketahui penyebab, mengapa perempuan itu melompat ke laut. (*)

Penulis : Mul

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...