Logo Lintasterkini

Wow, Holytrip ala Jill Gladys yang Habis Rp 70 Juta!

Muh Syukri
Muh Syukri

Senin, 31 Desember 2012 16:44

Wow, Holytrip ala Jill Gladys yang Habis Rp 70 Juta!

Jill GladysJAKARTA – Tempat tak hanya pantai atau pun pegunungan yang menjadi tujuan utama Selebriti Indonesia untuk berlibur. Tempat-tempat bersejarah atau suci menjadi tempat tujuan liburan mereka.

Seperti Holytrip ala artis Jill Gladys. Jill pun menghabiskan waktu hingga 21 hari untuk Holytrip ke Jerussalem sampai ke Eropa. Wow!

“Karena aku kan nasrani, itu tempat seperti kalau orang muslim naik haji. Nah aku ke Jerussalem, karena tempat kelahiran Jesus ttu lebih ke Holyland trip,” ujarnya kepada detikHOT, beberapa waktu lalu.

“Jadi isi nya sejarah-sejarah tentang agama dan nggak cuma shopping aja, 21 hari karena mulai dari Dubai – Eropa,” tambahnya.

Jill pun mengaku merogoh kocek yang dalam untuk perjalanannya itu. “Sekeluarga itu sekitar Rp 70 juta,” tuturnya.

Mantan kekasih Delon itu pun punya tempat tujuan liburan impian yang sampai saat ini belum tercapai. Dimana itu?

“Tempat impian salju di Switzerland, lihat kebudayaan di Greece,” jelasnya.

(dtc)

 Komentar

 Terbaru

Olahraga02 Desember 2023 21:41
AKBP Andiko Wicaksono Terpilih Aklamasi Pimpin Perbakin Pinrang Periode 2023 – 2027
PINRANG — Dalam Musyawarah Kabupaten (Muskab) yang digelar Persatuan Menembak Indonesia (Perbakin) Kabupaten Pinrang, Sabtu (02/12/2023), AKBP A...
News02 Desember 2023 16:42
Pesan Walikota Makasar Bagi ASN Makassar, Danny :Kerja Cepat Jangan Buat Masalah
MAKASSAR – BKPSDM Makassar menggelar pengembangan kapasitas SDM bagi ASN. Walkot Makassar Danny Pomamto berpesan agar ASN adaktif dan bekerja le...
Ekonomi & Bisnis02 Desember 2023 12:08
Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2023
MAKASSAR – Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan (KPw BI Sulsel) kembali melaksanakan Pertemuan Tahunan Bank Indonesia (PTB...
Gaya Hidup02 Desember 2023 10:39
Mengatasi Kejenuhan, 7 Tips Sederhana Menemukan Semangat Kembali
LintasTerkini.com – Kejenuhan adalah perasaan yang dapat menghampiri siapa pun, terlepas dari usia, pekerjaan, atau kehidupan sosial. Bagi banya...