Logo Lintasterkini

Satlantas Poles Bone Bantu Penderita Lumpuh Layu

Muh Syukri
Muh Syukri

Rabu, 08 Januari 2014 12:38

Satlantas Polres Bone mengunjungi penderita lumpuh layu
Satlantas Polres Bone mengunjungi penderita lumpuh layu

Satlantas Polres Bone mengunjungi penderita lumpuh layu

BONE – Perlahan namun pasti, kepolisian terus melakukan terobosan guna mendekatkan diri kepada masyarakat. Salah satu yang dapat menjadi contoh, yakni aksi pihak Satlantas Polres Bone yang memberikan bantuan kepada penderita lumpuh layu di Kelurahan Cabalu Kecamatan Tanete Riatang Kabupaten Bone, Rabu (8/1/2014).

Kasat Lantas Polres Bone Akp Henri Noveri Santoso SH, SIk, MM berharap dengan adanya pemberian bantuan ini, penderita lumpuh layu bisa bertahan hidup dan lebih menikmati kehidupan yang ada meskipun tidak sama dengan orang yang ada di sekitarnya. (rtmc)

 Komentar

 Terbaru

News02 Desember 2024 20:54
Raih Juara Umum, Dispora Makassar Sabet 5 Juara di Marching Band Competition (MBMC) 2024
MAKASSAR – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Makassar mengikuti Bandung Marching Band Competition (MBMC) 2024. Dispora berhasil menyabet ...
Peristiwa02 Desember 2024 13:46
Demo HUT Papua Merdeka di Makassar Ricuh, Ada Polisi Terluka
MAKASSAR– Sejumlah mahasiswa asal Papua di Kota Makassar menggelar demonstrasi memperingati HUT Papua Merdeka di Jalan Lanto Dg Pasewang, Senin ...
Ekonomi & Bisnis02 Desember 2024 12:44
Rayakan Ultah ke-24, Mal Ratu Indah Adakan Beragam Kegiatan Menarik
MAKASSAR – Mal Ratu Indah (MaRI), pusat perbelanjaan pertama dan ikonik di Makassar, merayakan hari jadinya yang ke-24. Dengan tema Mari ke MaRI...
Ekonomi & Bisnis02 Desember 2024 12:18
IOH Berikan Dukungan Layanan Telekomunikasi Gratis Bagi Korban Erupsi Gunung Lewotobi
MAKASSAR – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) kembali berupaya meringankan beban masyarakat terdampak erupsi Gunung Lewotobi di Kabupa...