Logo Lintasterkini

Parah, Jalan Syekh Yusuf Tergenang

Muh Syukri
Muh Syukri

Sabtu, 09 Maret 2013 12:31

Genangan air di Jalan Syekh Yusuf
Genangan air di Jalan Syekh Yusuf

Genangan air di Jalan Syekh Yusuf

MAKASSAR – Hampir setiap hujan mengguyur Kota Makassar, Jalan Syekh Yusuf kerap tergenang. Meski di jalan tersebut sudah dipasangi beton, namun tetap saja volume air yang banyak membuat ruas jalan terkenang.

Seperti yang tampat pada Sabtu (9/3/2013), sejumlah ruas jalan tergenang air. Bahkan, beberapa rumah warga juga kebanjiran.

“HAmpir setiap hujan turun selalu tergenang. Harusnya sudah ada perhatian dari pemerintah setempat,” ujar Wahyu, warga Jalan Syekh Yusuf. (uki)

 Komentar

 Terbaru

News19 Februari 2025 12:04
Kerja Pondasi Belakang Rumahnya, IRT Di Pinrang Diterkam Buaya
PINRANG — Nasib naas menimpa Ida, seorang warga kampung Labili-bili Kelurahan Tellumpanua Kecamatan Suppa Labipaten Pinrang, Selasa (18/2/2025)....
Ekonomi & Bisnis19 Februari 2025 12:03
Berkah Ramadan Bersama Toyota: Raih Toyota Impian Anda, Bebas Cicilan di Bulan Ramadan
MAKASSAR – Kalla Toyota hadirkan kemudahan memiliki mobil impian dalam rangka menyambut bulan ramadan dengan program “Ramadan Berkah Bersa...
Ekonomi & Bisnis19 Februari 2025 11:57
Kampoeng Ramadan Dalton Hotel Hadirkan Ratusan Menu Berbuka Puasa 
MAKASSAR – DALTON Hotel Makassar kembali menghadirkan dan merilis paket baru jelang Ramadan. Paket tersebut ditawarkan kembali dengan harga khus...
Ekonomi & Bisnis19 Februari 2025 11:45
Kalla Toyota Hadirkan Program Peduli Banjir, Berikan Layanan Khusus bagi Pelanggan yang Terdampak
MAKASSAR – Curah hujan tinggi disertai angin kencang yang melanda berbagai wilayah di Sulawesi, terutama Sulawesi Selatan, menyebabkan banjir di...