MAKASSAR – Hotel Santika Makassar memperkenalkan program staycation bersama keluarga dan kerabat khusus bulan April 2025.
Dengan harga Rp475.000 net, tamu bisa menginap 1 malam di Hotel Santika Makassa, sudah bisa sarapan untuk 2 orang, free wi-fi, free fitness center.
“Promo ini berlaku hanya sampai akhir bulan April ini,”ujar Rosa Indah selaku Sales Manager.
Baca Juga :
Bagi yang berminat untuk Staycation di Hotel Santika Makassar bisa menghubungi 0411-363-2233.
Promo menarik lainnya juga dapat diakses melalui aplikasi MySantika yang dapat didownload di playstore ataupun di IOS. Keuntungan lebih banyak dengan mendaftar sebagi member My Value. (***)
Komentar