Logo Lintasterkini

Pemkab Kubar Bentuk Tim Terpadu BBM

Muh Syukri
Muh Syukri

Jumat, 13 Mei 2022 13:35

Pemkab Kubar Bentuk Tim Terpadu BBM
Pemkab Kubar Bentuk Tim Terpadu BBM

KUTAI-BARAT – Pemerintah Daerah Kabuparen Kutai Barat akan.membentuk Tim Terpadu untuk Pengawasan Bahan Bakar Minyak (BBM).

Tim terpadu ini terdiri dari unsur Pemerintah Daerah,TNI,- POLRI dan Instansi – Instansi terkait yang bertugas untuk Peneritiban Pengawasan Pengisian BBM di SPBU dan APMS Wilayah Kabupaten Kutai Barat.

Hal ini disampaikan Wakil Bupati Kutai Barat H.Edyanto Arkhan,SE pada Rapat Koordinasi bertempat di Lantai III Kantor Pemkab Kutai Barat Kamis (12/5/2022).

Rapat Koordinasi yang dihadiri Para Pejabat dilingkungan Pemkab Kutai Barat, Unsur TNI dan Polri Kutai Barat,dan Pengelola SPBU dan APMS di Kutai Barat.

“Hasil dari rapat Koordinasi yakni,Akan diibentuknya Tim terpadu terdiri dari Pemda Kutai Barat, TNI-POLRI Kutai Barat, dan Instansi-instansi Terkait dengan tujuan untuk Pengawasan Pengisian Bahan Bakar Minyak di SPBU dan APMS dalam wilayah Kutai.Barat.

“Memberikan sosialisasi kepada masyarakat yang mengantre di SPBU dan APMS agar Kendaraan yang digunakan harus sesuai Standart dan tidak mengisi BBM Berulang-ulang. Perlu diperbanyak Pertashop untuk memenuhi kebutuhan BBM kepada masyarakat terutama masyarakat yang didaerah jauh dari SPBU dan APMS,” terangnya.

Dalam pelaksanaan Pengawasan dan Penertiban BBM di SPBU dan APMS nanti akan ada Standart Opersional yang akan ditentukan kemudian. (*)

Penulis : Daniel

 Komentar

 Terbaru

News08 Desember 2023 20:20
Beli Bapok Harga Terjangkau, Pemprov Sulsel Hadirkan Mini Distribusi Center Jelang Nataru
MAKASSAR – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) bersama dengan Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Sulsel menghadirkan layan...
News08 Desember 2023 20:06
Pemprov Sulsel Serahkan Berkas Seleksi Calon Anggota KI, Siap Ikuti Uji Kepatutan di DPRD
MAKASSAR – Pemprov Sulsel mengantarkan berkas hasil seleksi calon anggota Komisi Informasi (KI) Sulsel periode 2023-2027 kepada Ketua DPRD Sulse...
Ekonomi & Bisnis08 Desember 2023 14:29
Sambut Pergantian Tahun, Ada Tema Kartun Toy Story Woody’s Roundup by Aston Makassar
MAKASSAR – Woody’s Roundup merupakan salah satu kartun terkenal dari film Toy Story yang memiliki banyak penggemar. Marcom Manager Aston Maka...
News08 Desember 2023 14:16
Ini Pesan Kapolres Sidrap Kepada Masyarakat Timoreng Panua Saat Jumat Curhat
SIDRAP – Polres Sidrap bersama Kodim 1420 Sidrap kembali melaksanakan Jumat Curhat. Kali ini di gelar di Kantor Desa Timoreng Panua, Kecamatan P...