Logo Lintasterkini

Sambut Ramadhan 1439 H, Prajurit dan PNS Mabes TNI Ikuti Ceramah Rohani

Abdul Gaffar Mattola
Abdul Gaffar Mattola

Senin, 14 Mei 2018 14:17

Sambut Ramadhan 1439 H, Prajurit dan PNS Mabes TNI ikuti ceramah rohani.
Sambut Ramadhan 1439 H, Prajurit dan PNS Mabes TNI ikuti ceramah rohani.

JAKARTA – Kepala Staf Umum (Kasum) TNI, Laksdya TNI Dr. Didit Herdiawan, M.P.A, M.B.A bersama segenap Prajurit dan PNS Mabes TNI serta Ibu-ibu Ikatan Kesejahteraan Keluarga TNI Pragati Wira Anggini (IKKT PWA) mengikuti ceramah rohani Islam yang disampaikan oleh K.H. Mulyadi Efensi, S.Ag, M.A di Masjid Sudirman Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (14/5/2018).

Dalam ceramahnya, K.H. Mulyadi Efendi menyampaikan tentang upaya dan bekal yang harus dipersiapkan dalam menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 1439 H. Bekal yang perlu dipersiapkan antara lain mempersiapkan iman, membekali diri dengan ilmu, memiliki tekad yang kuat serta memanfaatkan setiap waktu yang ada. (*)

 

 Komentar

 Terbaru

News30 November 2024 12:43
Bank Indonesia Gelar Pertemuan Tahunan 2024 dengan Tema Penguatan Stabilitas dan Transformasi Ekonomi Nasional
MAKASSAR – Bank Indonesia (BI) menggelar Pertemuan Tahunan Bank Indonesia (PTBI) 2024 di Jakarta pada Jumat, 29 November 2024. Acara ini mengang...
Ekonomi & Bisnis30 November 2024 07:40
Rayakan HUT ke-129, BRI Tawarkan Progam Special BRIguna, Suku Bunga Mulai dari 8,129% dan Diskon biaya Provisi 50%
JAKARTA – Dalam rangka memperingati hari jadi yang ke-129 yang jatuh pada 16 Desember 2024, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mempersembah...
News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...