Logo Lintasterkini

Hadir Amaish Cafe & Resto dengan Nuansa Klasik

Muh Syukri
Muh Syukri

Sabtu, 16 Juli 2022 19:26

Hadir Amaish Cafe & Resto dengan Nuansa Klasik

MAKASSAR – “Bergerak dalam diam” itulah kalimat yang tepat untuk perusahaan AMAISH Group. Perusahaan yang bergerak dalam industri Food & Beverages secara mengejutkan membuka dua cabang di dua Provinsi dalam kurung 15 hari terakhir ini.

Bukit Amaish Cafe & Resto Mamuju dan Amaish Cafe & Resto Makassar yang sama-sama melaksanakan soft opening pada bulan Juli 2022.

AMAISH Group sendiri berdiri sejak tahun 2020, berbasis pusat di Kota Pare-pare sebagai induk utama yakni, Bukit Amaish Cafe & Resto Parepare.

Total ada tiga cabang yang sedang berjalan Pare-pare, Mamuju dan Makassar dengan konsep dan tema yang tidak terlepas dari sentuhan alam yang indah sebagai salah satu ciri khas AMAISH Cafe & Resto.

Dibawah tangan dingin sosok pemuda yang visioner dan humble terdapat Visi & Misi Amaish yang akan terus berkembang ke beberapa kota lainnya.

” One spirit, one team and one goals ” itulah yang menjadi pedoman untuk seluruh staff Amaish Group

“AMAISH Group akan mengembangkan dan terus berinovasi tanpa batas membuat cabang di beberapa Kota dalam waktu dekat , dibangunnya Amaish Cafe & Resto di beberapa kota bukan semata-mata hanya mencari keuntungan semata, tetapi dengan langkah ini kami percaya dapat membuka lapangan pekerjaan yang semakin banyak dan bermanfaat untuk sesama.”, Tutur Muh. Aidil Zamzam selaku Founder AMAISH Group

Terbukti telah banyak team AMAISH yang saat ini sudah menjadi Head Leader & Manager di usia yang sangat muda. AMAISH Group akan terus berproses menuju transformation yang lebih baik di tahun 2022. (*)

Penulis : Azho

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...