Logo Lintasterkini

Dema FDK UIN Alauddin Gelar Upgrading dan Rapat Kerja 2017

Abdul Gaffar Mattola
Abdul Gaffar Mattola

Sabtu, 18 Maret 2017 23:42

Dewan Mahasiswa FDK UIN Alauddin menggelar upgrading dan rapat kerja 2017.
Dewan Mahasiswa FDK UIN Alauddin menggelar upgrading dan rapat kerja 2017.

MAKASSAR – Dewan Mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi (Dema FDK) UIN Alauddin Makassar, menggelar rapat kerja (raker) di Gedung Baca Prima, Sungguminasa, Gowa, Sabtu, (18/3/2017). Kegiatan dengan mekanisme perangkaian 2 kegiatan dilakukan oleh panitia pelaksana yakni upgrading dan rapat kerja.

“Pelaksanaan kegiatan ini dirangkaikan antara upgrading dan rapat kerja. Upgrading dilaksanakan selama dua hari tanggal 16-17 Maret 2017 dan rapat kerja pada tanggal 18-19 Maret 2017,” ungkap Khusnul, Ketua Panitia.

Sementara Ketua Umum Dewan Mahasiswa Fakultas Dakwah dan Komunikasi, Asriadi Yunus mengatakan, kegiatan ini dijadikan sebagai ajang konsolidasi dari setiap pengurus.

“Untuk berembuk secara dialektika, merumuskan dan menyepakati program kerja yang akan kami laksankan selama satu priode kepengurusan,” tutupnya. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...