Logo Lintasterkini

Kadisperindag Makassar Gunakan Madu Tingkatkan Daya Tahan Tubuh

Muh Syukri
Muh Syukri

Senin, 22 Juni 2015 23:41

Ismail Tallu Rahim.
Ismail Tallu Rahim.

MAKASSAR – Menjaga kesehatan tubuh pada bulan Ramadhan memang sangat perlu dilakukan. Tujuannya untuk memastikan kesehatan terjaga pada saat berpuasa, bagi mereka yang beraktifitas setiap harinya.

Seperti yang dilakukan Kepala Dinas Peindustrian dan Perdanganan (Disperindag) Kota Makassar, Ismail Tallu Rahim. Untuk menjaga kondisi tubuhnya, ia mengomsumsi vitamin dan madu setiap hari pada saat sahur dan buka puasa untuk meningkatkan kekebalan tubuh.

“Saya paling sering mengomsumsi madu karena memiliki 52 manfaat bagi kesehatan tubuh,” papar pemilik hobby bersepeda santai itu, saat ditemui di kantor Disperindag. Senin (22/6/2015).

Olah raga sepeda santai, kata dia, sudah bagian dari rutinitasnya setiap pekan. Hanya saja di bulan Ramadhan kali ini, waktu yang digunakan berbeda mulai dari pukul 05.00 sampai dengan 06.00 sore saja. (azho)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...