Logo Lintasterkini

Makassar Raih Kota Berkinerja Baik, Danny Pomanto Dapat Tropy

Muh Syukri
Muh Syukri

Selasa, 25 April 2017 10:53

Makassar Raih Kota Berkinerja Baik, Danny Pomanto Dapat Tropy

SIDOARJO – Walikota Makassar Moh Ramdhan Pomanto bersama Walikota Surabaya Tri Risma menghadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah XXI bertempat di Alun Alun Sidoarjo yang dirangkaikan dengan penyerahan LPPD se Kabupaten Kota dihadiri oleh Mendagri RI dan Menkopolhukam RI, Selasa (25/4/2017).

Sebanyak 10 kota berkinerja terbaik atau tertinggi secara nasional mendapat tropy dan piagam LPPD. Secara berurutan dari yang tertinggi pertama yakni Makassar, Surabaya, Samarinda, Mojokerto, Gorontalo, Bandung, Depok, Banjar, Bontang, dan Sukabumi.

Selain menerima Trophy dan piagam LPPD, Walikota Makassar juga akan mendapatkan Satyalencana Karya Bhakti Praja Nugraha dan penganugerahan Wali Kota Inovatif Nasional. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...