Logo Lintasterkini

HUT ke-18 Claro Makassar Dihibur Maliq & D’Essentials

Fakra
Fakra

Selasa, 25 Juni 2024 11:07

Presconference persiapan HUT Claro Makassar. (Foto:lintas)
Presconference persiapan HUT Claro Makassar. (Foto:lintas)

MAKASSAR – Menyambut perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-18 Hotel Claro Makassar pada tahun ini dipastikan berlangsung semarak pasalnya ada tiga rangkaian kegiatan telah dipersiapkan.

Tiga tahapan itu ialah fun run, bakti sosial mendatangkan ratusan anak yatim piatu datang ke Hotel Claro dengan menikmati sajian makanan dan mendatangkan Maliq & D’Essentials di D’Liquid yang rencana pada tanggal 28 Juni 2024.

Marcom Manager Claro Makassar, Ricwan Wahyudi saat melakukan persconference di Hotel Claro Makassar Senin 24/6/24 mengatakan, ada tiga event yang disiapkan sebagai rangkaian perayaan HUT ke-18 Claro Makassar.

Di samping itu, manajemen hotel juga menghadirkan ragam promo spesial.

Dikatakan, Fun Run dengan 5,5 Kilo Meter star mulai dari hotel Claro dan fhinis kembali ke Hotel Claro Makassar jalan Pettarani Makassar yang dilaksanakan pada 30 Juni mendatang.

Dia menargetkan bahwa di Fun Run ini sekira 2.000 peserta Fun Run 5,5K, dengan doorprize ratusan juta rupiah dengan hadiah utama Umrah.

Dia menuturkan, bahwa saat ini tiket kegiatan tersebut sudah habis terjual dengan melebihi target 2000 peserta.(***)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...