Logo Lintasterkini

Kapal Raff Tenggelam di Danau Matano Luwu Timur

Abdul Gaffar Mattola
Abdul Gaffar Mattola

Minggu, 29 April 2018 17:40

Kapal Raff tenggelam di Danau Matano, Luwu Timur.
Kapal Raff tenggelam di Danau Matano, Luwu Timur.

LUTIM – Sebuah kapal penumpang yang mengangkut peserta Jelajah Tiga Danau, Minggu, (29/4/2018) pagi mengalami kebocoran di Danau Matano, Luwu Timur. Akibatnya beberapa motor cross milik peserta nyaris tenggelam dan kepanikan sempat terjadi diantara para peserta.

Peserta Jelajah Tiga Danau berangkat dari Sorowako menuju Nuha untuk meneruskan perjalanan menuju Malili melalui Nuha. Namun dipertengahan danau, kapal pengangkut peserta yang disebut Raff mengalami kebocoran sehingga menyebabkan tenggelam.

Informasi yang diperoleh lintasterkini.com, evakuasi sudah dilakukan. Dalam peristiwa ini tak ada korban jiwa serta material. (*/B)

Penulis : Slamet

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...