Logo Lintasterkini

5 November, Garda NasDem Peringati HSP-Pahlawan di Mandala

Muh Syukri
Muh Syukri

Minggu, 29 Oktober 2017 20:23

5 November, Garda NasDem Peringati HSP-Pahlawan di  Mandala

MAKASSAR – Garda Pemuda Partai NasDem, salah satu sayap Partai besutan Surya Paloh ini di Sulsel akan menggelar peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) dan hari Pahlawan pada 5 November 2017 mendatang.

Pelaksanaan peringatan tersebut akan dilaksanakan di Pelataran Monumen Mandala, Jl Jenderal Sudirman Makassar.

Inflrmasi yang diperoleh dari Reski Djabir, salah satu pentolan Garda Pemuda NasDem Sulsel, tema kegiatan tersebut adalah; “Kita Kuat, Kita Satu, Kita Indonesia.”

“Panitia juga mengundang beberapa OKP yang ada di Makassar,” ujar Reski Djabir, Minggu (29/10/2017).

Sejumlah pengurus DPP dan DPW NasDem akan hadir dalam acara tersebut.

“Rencananya dihadiri beberapa pengurus DPP NasDem dan DPW Sulsel. Ketua Garda NasDem Sulsel Andi Troy Martino akan hadir dan memberikan orasi,” ujar Reski.

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...