Logo Lintasterkini

Polantas Bone Komitmen Kedepankan Pelayanan Prima dan Humanis Ke Wajib Pajak

Muh Syukri
Muh Syukri

Rabu, 30 Oktober 2024 13:36

Polantas Bone Komitmen Kedepankan Pelayanan Prima dan Humanis Ke Wajib Pajak
Polantas Bone Komitmen Kedepankan Pelayanan Prima dan Humanis Ke Wajib Pajak

BONE – Personel Satlantas Polres Bone memberikan pelayanan secara prima kepada masyarakat wajib pajak, di kantor Samsat Bone, di Jalan Jend Ahmad Yani, Watampone, Kabupaten Bone, Rabu (30/10/2024).

Berdasarkan pantauan, Personel Satlantas di setiap loket menyambut dan melayani masyarakat dengan melempar senyum dan sapaan yang hangat kepada masyarakat yang datang. Pelayanan humanis ini membuat suasana lebih akrab antara petugas dengan Masyarakat.

Dalam memberikan pelayanan personel mengedepankan pelayanan prima, bersih dan cepat. Juga memberikan penjelasan yang mudah dipahami oleh masyarakat.

Kasat Lantas Polres Bone AKP Asep Wahyudi melalui Kanit Regident IPTU Anditsma Toriko menuturkan dengan mewujudkan pelayanan prima dan humanis, Unit Regident Satlantas Polres Bone dapat memberikan kepuasan kepada masyarakat.

“Masyarakat akan merasa senang dan puas dengan pelayanan yang diberikan, sehingga akan meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri,” tutupnya. (*)

 Komentar

 Terbaru

News12 Juli 2025 12:44
Momentum Harkopnas Ke-78, Wabup Pinrang Launching Koperasi Merah Putih
PINRANG — Wakil Bupati (Wabup) Pinrang, Sudirman Bungi memimpin langsung upacara peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-78 Tahun 2025 yang...
Hukum & Kriminal12 Juli 2025 12:10
Kejari Pinrang Selidiki Dugaan Tambang Ilegal Yang Beroperasi Tanpa Izin
PINRANG — Kejaksaan Negeri (Kejari) Pinrang melalui Seksi Pidana Khusus (Pidsus) menelusuri aktivitas tambang di wilayah Kabupaten Pinrang iyang...
News12 Juli 2025 10:57
Belum Nikmati Listrik Negara, Warga Kepulauan Pangkep Tunggu Supersun
PANGKEP– Empat kecamatan di wilayah kepulauan Kabupaten Pangkep hingga kini masih belum menikmati penerangan listrik negara yang memadai. Warga ...
News12 Juli 2025 01:24
Hotel Cahaya Berkah di Pangkep Kini Hadir dengan Bangunan Dua Lantai, Fasilitas Lengkap Sama Seperti di Lantai Satu
PANGKEP — Hotel Cahaya Berkah yang terletak di jalan Andi maruddani Kabupaten Pangkep kini tampil lebih megah dengan pembangunan bangunan dua lantai...