Logo Lintasterkini

Foto : Spanduk Tolak Tuan Rumah Bersama Porda XVII 2022

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Minggu, 30 September 2018 22:10

Foto : Spanduk Tolak Tuan Rumah Bersama Porda XVII 2022

PINRANG — Disela-sela seremoni acara penutupan Porda XVI di Kabupaten Pinrang, Minggu (30/9/2018), sebuah spanduk Yang meyatakan penolakan terhadap keputusan Gubernur Sulsel terkait tuan rumah bersama Porda XVII tahun 2022 (Sinjai dan Bulukumba), malah terpampang di jalan Pole Baramuli poros
trans Sulawesi Kecamatan Paleteang Kabupaten Pinrang. Sontak saja, kemunculannya langsung menyita perhatian dan jadi tontonan warga yang melintasi di jalan tersebut. (*)

 

 Komentar

 Terbaru

News04 Mei 2024 15:40
Pj Gubernur Sulsel Pastikan Evakuasi dan Distribusi Bantuan Wilayah Terisolir Banjir Luwu
LUWU – Pj Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, bersama Bupati dan Kapolres Luwu serta unsur pemerintah bergerak cepat meninjau kondisi terkini d...
Peristiwa04 Mei 2024 13:38
Banjir Luwu, Tim SAR Fokus Mencari Dua Warga yang Hanyut
LUWU – Pencarian korban jiwa dari musibah banjir yang melanda wilayah Kabupaten Luwu, Kecamatan Suli terus di lakukan oleh tim SAR gabungan. ...
News04 Mei 2024 13:32
Pemkot Makassar Ikuti MTQ XXXII Sulsel di Takalar, Syarief : Jadi Syiar Islam
MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar memboyong 70 peserta pada MTQ XXXIII Tingkat Provinsi Sulsel di Kabupaten Takalar. Mereka mengikuti 49 caban...
Politik04 Mei 2024 13:21
Usai Mendaftar Di PKB Dan PDI-P, Abdillah Natsir Lirik PPP Dan Gelora
PiNRANG –Keseriusan Abdillah Natsir untuk ikut maju dan bertarung dalam Pilkada Pinrang 2024 kian hari semakin ditunjukkan. Buktinya, setelah me...