Logo Lintasterkini

Perum Pegadaian Bantu DLH Pinrang 2 Unit Motor Sampah

Abdul Gaffar Mattola
Abdul Gaffar Mattola

Rabu, 01 November 2017 20:30

Sekda Pinrang, Syarifuddin Side didampingi Kadis DLH, Sudirman menerima bantuan CSR dari Pegadaian.
Sekda Pinrang, Syarifuddin Side didampingi Kadis DLH, Sudirman menerima bantuan CSR dari Pegadaian.

PINRANG – Sebagai langkah terobosan dalam menjaga lingkungan hidup, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Pinrang menggandeng pihak ketiga yaitu Badan Usaha Milik Negara atau Daerah untuk ikut berkontribusi melalui program Corporate Social Responsibility (CSR).

Alhasil, melalui program CSR, DLH Pinrang mendapatkan bantuan berupa 2 motor sampah dan 20 pasang tempat sampah dari Perum Pegadaian Cabang Pinrang.

Kepala DLH Kabupaten Pinrang, Sudirman dalam keterangannya kepada lintasterkini.com, Rabu (1/11/2017) menuturkan, selama ini program CSR perusahaan cenderung terpusat pada aspek ekonomi serta pengembangan sumber daya manusia (SDM) dan lainya.

“Kami berharap perusahaan juga menyalurkan bantuan dana CSR-nya di Bidang Lingkungan Hidup. Alhamdulilah, setelah berkoordinasi dengan Pegadaian, kita juga dapat bantuan tersebut,” ungkap Sudirman. (*)

 Komentar

 Terbaru

Nasional30 November 2024 15:56
Wamendikdasmen Dorong Sistem Pendidikan untuk Pemerataan Kesejahteraan dan Keadilan
KUDUS – Dalam rangkaian kunjungan kerjanya di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Wamendikdasmen), Fajar Riza...
News30 November 2024 15:51
Ketapang, Bappelitbangda, dan Disdik Sulsel Raih Penghargaan BI
MAKASSAR – Sebanyak tiga Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemprov Sulsel, masing masing; Dinas Ketahanan Pangan (Ketapang) Badan Perenc...
News30 November 2024 12:43
Bank Indonesia Gelar Pertemuan Tahunan 2024 dengan Tema Penguatan Stabilitas dan Transformasi Ekonomi Nasional
MAKASSAR – Bank Indonesia (BI) menggelar Pertemuan Tahunan Bank Indonesia (PTBI) 2024 di Jakarta pada Jumat, 29 November 2024. Acara ini mengang...
Ekonomi & Bisnis30 November 2024 07:40
Rayakan HUT ke-129, BRI Tawarkan Progam Special BRIguna, Suku Bunga Mulai dari 8,129% dan Diskon biaya Provisi 50%
JAKARTA – Dalam rangka memperingati hari jadi yang ke-129 yang jatuh pada 16 Desember 2024, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mempersembah...