Logo Lintasterkini

Kunjungi Panti Jompo, Kapolda Sulsel Minta Restu dan Doa

Muh Syukri
Muh Syukri

Kamis, 08 Juni 2017 13:58

Kapolda Sulsel Irjen Pol Muktiono saat melakukan anjangsana ke Panti Sosial Tresna Werda, Gau Mabaji Kabupaten Gowa
Kapolda Sulsel Irjen Pol Muktiono saat melakukan anjangsana ke Panti Sosial Tresna Werda, Gau Mabaji Kabupaten Gowa

MAKASSAR – Jelang HUT Bhayangkara Ke-71, Kapolda Sulsel Irjen Pol Muktiono bersama pejabat utama, pengurus Bhayangkari Daerah Sulsel dan Polwan Polda Sulsel selenggarakan Anjangsana ke Panti Sosial Tresna Werda, Gau Mabaji Kabupaten Gowa, Kamis (8/6/2017). Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk perhatian Kapolda Sulsel kepada lanjut usia yang di titip di panti tersebut.

“Inilah orangtua kita, kita wajib menjaga dan berikan perhatian kepada mereka” ujar Muktiono pada Sambutannya.

“Polri ada bersama masyarakat, apa yang dirasakan masyarakat Polri juga merasakannya, Kakek dan nenek adalah bagian dari polisi” lanjut Muktiono.

Pada kesempatan tersebut, Kapolda Sulsel juga meminta restu dan doa dari lansia Panti agar ke depan Polri bisa bekerja dengan baik untuk Masyatakat. Dalam suasana kekeluargaan, Kapolda Sulsel tertawa bersama dengan Kakek & Nenek.

Panti Sosial Tresna Werda Gau Mabaji membina 97 orang lansia, kesemuanya merupakan pengiriman dari beberapa wilayah seperti, Sulbar, Kalimantan, Papua dan Papua Barat.

 Komentar

 Terbaru

Ekonomi & Bisnis07 Januari 2026 20:04
KALLA-PMI Distribusikan 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera Melalui Kapal Kemanusiaan Gelombang II
JAKARTA – KALLA kembali berkontribusi dalam penditribusian bantuan untuk mendukung percepatan pemulihan pascabencana di Aceh dan Sumatera melalui Ka...
Ekonomi & Bisnis07 Januari 2026 19:59
Tutup Tahun 2025 dengan Luar Biasa, Kalla Toyota Kembali Hadirkan yang Spesial di Awal Tahun 2026
MAKASSAR – Di tengah dinamika industri otomotif yang menantang, Kalla Toyota berhasil menunjukkan resiliensi dan dominasi yang luar biasa di tah...
News07 Januari 2026 19:55
Sekolah Kolong Rumah di Dusun Bara Resmi Dibuka
MAKASSAR – Pemerintah Kabupaten Maros melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan meresmikan pembangunan gedung Sekolah Kolong–SDN 238 Bontoparang...
News07 Januari 2026 18:15
Kakorlantas Polri Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat, Tekankan Tanggung Jawab dan Profesionalisme Personel Lalu Lintas
JAKARTA — Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Agus Suryonugroho memimpin Upacara Laporan Kenaikan Pangkat personel Korps Lalu Lintas Polri ...