Logo Lintasterkini

Sampah Makin Menggila di Makassar

Muh Syukri
Muh Syukri

Senin, 12 November 2012 10:11

Sampah yang menumpuk di jalanan di Kota Makassar
Sampah yang menumpuk di jalanan di Kota Makassar

Sampah yang menumpuk di jalanan di Kota Makassar

MAKASSAR – Setiap hari sampah semakin menggila di Kota Makassar. Beberapa titik jalan dijadikan tempat sampah oleh warga.

Seperti yang terlihat di Jalan Rappocini lorong 8, Senin (12/11/2012). Hingga beberapa hari sampah tidak diangkat mobil pengangkutnya

Tina (28), salah seorang warga Jalan Rappocini mengatakan, dirinya sangat resah dengan bau yang tak sedap saat melintas di jalan tersebut. “Warga setempat membuang sampah saat malam tiba, karena tidak mempunyai bak sampah yang disediakan Dinas Kebersihan,” ujarnya.

Sebaiknya, aturan diterapkan dengan baik agar masyarakat patuh. “Selain pemberlakuan Perda nomor 4 tahun 2011 dan UU 32 tahun 2012 tentang lingkungan hidup,maka masyarakat itu diupayakan mengelolah sampahnya sendiri. Agar bisa mengurangi produksi sampah di Kota Makassar,” ungkapnya.(reza)

 Komentar

 Terbaru

Nasional05 Januari 2026 09:50
Jusuf Kalla Lepas 72 Relawan Kemanusiaan PMI untuk Bencana Sumatera dan Aceh
JAKARTA — Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI), Jusuf Kalla, melepas sebanyak 72 relawan kemanusiaan yang akan diberangkatkan untuk membantu pena...
Nasional05 Januari 2026 09:43
KUHP Baru Berlaku 2026: Sekolah hingga Panti Asuhan Jadi Lokasi Pidana Kerja Sosial, Efektif atau Sekadar Solusi Tambal Sulam?
JAKARTA — Pemerintah bersiap menerapkan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru mulai 2026. Salah satu kebijakan yang diklaim progresif adalah ...
News05 Januari 2026 08:59
BPBD Kota Selamatkan 13 Warga Makassar Terjebak di Air Terjun Saat Wisata Alam
MAKASSAR –Hujan deras yang mengguyur kawasan hulu Sungai Jeneberang berubah menjadi ancaman dalam hitungan menit. Air bah datang tiba-tiba, memutus ...
Nasional05 Januari 2026 08:28
Wamen Fajar Tinjau Pemanfaatan IFP di Kabupaten Blora
BLORA  — Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Wamendikdasmen), Fajar Riza Ul Haq, meninjau program digitalisasi pembelajaran melalui pemanfaatan ...