Logo Lintasterkini

VIDEO : Suasana Evakuasi Warga Sipil di Papua

Muh Syukri
Muh Syukri

Senin, 20 November 2017 16:59

VIDEO : Suasana Evakuasi Warga Sipil di Papua

PAPUA – Kurang lebih 1.000 warga dievakuasi pada hari Senin (20/11/2017), sekira pukul 12.00 wit di Kampung Kimbeli dan Banti Distrik Tembagapura, Kabupaten Mimika.

Proses evakuasi masyarakat asli Papua (OAP) yang tinggal di Kimbeli dan Banti Komplek, dilakukan oleh pihak TNI/Polri dan CLO PT.FI.

Adapun jumlah pengungsi sementara global 803 orang, dengan menggunakan 11 bus PT.FI, dari Banti pengungsi akan ditampung di Gedung Emeneme Timika. (*)

 Komentar

 Terbaru

News12 Juli 2025 12:44
Momentum Harkopnas Ke-78, Wabup Pinrang Launching Koperasi Merah Putih
PINRANG — Wakil Bupati (Wabup) Pinrang, Sudirman Bungi memimpin langsung upacara peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-78 Tahun 2025 yang...
Hukum & Kriminal12 Juli 2025 12:10
Kejari Pinrang Selidiki Dugaan Tambang Ilegal Yang Beroperasi Tanpa Izin
PINRANG — Kejaksaan Negeri (Kejari) Pinrang melalui Seksi Pidana Khusus (Pidsus) menelusuri aktivitas tambang di wilayah Kabupaten Pinrang iyang...
News12 Juli 2025 10:57
Belum Nikmati Listrik Negara, Warga Kepulauan Pangkep Tunggu Supersun
PANGKEP– Empat kecamatan di wilayah kepulauan Kabupaten Pangkep hingga kini masih belum menikmati penerangan listrik negara yang memadai. Warga ...
News12 Juli 2025 01:24
Hotel Cahaya Berkah di Pangkep Kini Hadir dengan Bangunan Dua Lantai, Fasilitas Lengkap Sama Seperti di Lantai Satu
PANGKEP — Hotel Cahaya Berkah yang terletak di jalan Andi maruddani Kabupaten Pangkep kini tampil lebih megah dengan pembangunan bangunan dua lantai...