Logo Lintasterkini

Kapolda Sulsel Puji Sinergitas TNI-Polri di Sidrap

Muh Syukri
Muh Syukri

Rabu, 24 Januari 2018 11:02

Kapolda Sulsel Saat Menyambangi rumah duka salah satu personelnya
Kapolda Sulsel Saat Menyambangi rumah duka salah satu personelnya

SIDRAP – Apresiasi disampaikan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Selatan (Sulsel) Irjen Pol Umar Septono atas terbangunnya sinergitas yang cukup baik antara TNI dan Polri di Kabupaten Sidrap.

Hal itu disampaikan Umar Septono Via Applikasi WhatsApp Kepada Kapolres Sidrap AKBP Ade Indrawan, usai menerima laporan kegiatan kunjungan Kapolres ke Makoramil 1420-05 Dua Pitue Sidrap, Selasa (23/1/18) Siang kemarin.

“Mantap, bentuk sinergitas yang baik, Kapolres mengunjungi Koramil, Ttingkatkan ” tulis Umar Septono via selulernya.

Selain menyambangi Makoramil, Kapolres Sidrap Senantiasa menjalin sinergi dengan TNI-AD seperti Patroli, latihan maupun olahraga secara bersama-sama. Hal iti dilakukan guna menjaga stabilitas keamanan, khususnya di wilayah Kabupaten Sidrap.

“TNI-Polri kuat, Insya Allah negara aman. Inii sudah merupakan tugas kami, dan saya berharap kebersamaan ini terus terjaga sehingga harapan masyarakat akan kondusifitas dapat terwujud,” ungkap Kapolres Sidrap, AKBP Ade Indrawan. (*)

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...