Logo Lintasterkini

Bersama 26 Komunitas, Pelangi Ramadan Berbagi ke Anak Yatim

Budi S
Budi S

Selasa, 27 April 2021 01:33

Pelangi Ramadan 2021 berbagi iftar dan sembako ke kaum duafa dan anak yatim, Senin (26/04/2021).
Pelangi Ramadan 2021 berbagi iftar dan sembako ke kaum duafa dan anak yatim, Senin (26/04/2021).

MAKASSAR – Pelangi Ramadan kembali melaksanakan kegiatan sosial. Melibatkan 26 komunitas sosial di Makassar.

Lewat program keduanya di 2021, Pelangi Ramadan berbagi sembako ke anak yatim di tiga panti asuhan, Senin (26/04/2021).

Tidak hanya itu, mereka juga memberi iftar (nasi bungkus) kepada kaum duafa di sepanjang jalan kota berjuluk Anging Mammiri ini. Sebagai makanan berbuka puasa di bulan Ramadan 1442 H.

“Gerakan berbagi buka puasa dan sembako untuk panti asuhan ini merupakan bukti nyata bahwa pemuda dapat berkontribusi di tengah bulan suci ramadan,” ujar Ketua Panitia Pelangi Ramadan 2021, Kamaruddin.

“Tak lupa juga kami berterima kasih kepada para sponsor kegiatan yang membantu menyukseskan Pelangi Ramadan 2021,” lanjutnya lagi.

Kegiatan serupa, kata Kamaruddin, kembali akan dilaksanakan pada Rabu pekan ini, 28 April 2021. Berlokasi di Sunset Q Ramadan, Citraland City Losari Makassar.

“Agenda itu sebagai puncak kegiatan,” kuncinya. (*)

Penulis : Azho

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...