Logo Lintasterkini

Satu Pencuri Diamuk Massa di Bajeng, Tiga Kabur

Muh Syukri
Muh Syukri

Minggu, 28 Januari 2018 14:43

Pelaku menjalani perawatan setelah menjadi amuk massa
Pelaku menjalani perawatan setelah menjadi amuk massa

GOWA – Pelaku pencurian mobil Carry Pick up diamuk massa di Kampung Paukere, Kecematan Bajeng Kabupaten Gowa, Minggu (28/1/2018) siang..

Seoarang saksi mata menuturkan pelaku pencurian berjumlah 4 orang. Mobil pick up tersebut diparkir di dalam halaman Pesantren Sultan Hasanuddin, di Kampung Sileo, Kecematan Bajeng.

” Empat orangi semua, tapi satuji didapat dimassa karena lari tiga orang “, katanya.

 

Pelaku yang menggunakan sepeda motor itu diketahui melakukan aksi pencurian ketika si pemilik mobil berteriak. Kini pelaku masih semantara dirawat di Puskesamas Bajeng, atas nama Iwan Dg Ngawing karena mengalami luka yang cukup parah.

Barang bukti dari hasil pencurian tersebut sudah di amankan di Polsek Bajeng. (*)

Penulis : Hendra

 Komentar

 Terbaru

News29 November 2024 23:10
Frederik Kalalembang Temui Kapolda Sulsel, Soroti PT Masmindo dan Apresiasi Keamanan Pilkada
MAKASSAR – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat, Irjen Pol (Purn) Frederik Kalalembang, mengadakan pertemuan dengan Kapolda Sulawesi Selatan, ...
News29 November 2024 20:45
Bumi Karsa Tuntaskan Penanaman 5.500 Pohon di Sulawesi, Jawa hingga Sumatera
MAKASSAR – Bumi Karsa kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan. Penanaman 5.500 pohon telah dilakukan pada berbagai pro...
Ekonomi & Bisnis29 November 2024 20:39
Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Sulselbar-BPS Kembali Gelar SNLIK 2025
MAKASSAR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulsel Sulbar bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulsel dan BPS Provinsi Sulbar ke...
News29 November 2024 14:04
PPDB Sekolah Islam Athirah Dibuka Mulai 1 Desember 2024
MAKASSAR – Sekolah Islam Athirah membuka Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2025/2026 mulai 1 Desember 2024. Total kuota yang dis...