Logo Lintasterkini

Tim Sergab Mabesad Kunjungi Sidrap

Aroelk Lintas Terkini
Aroelk Lintas Terkini

Kamis, 04 Oktober 2018 14:52

Tim Sergab Mabesad saat mengunjungi salah satu gudang Bulog di Sidrap
Tim Sergab Mabesad saat mengunjungi salah satu gudang Bulog di Sidrap

SIDRAP — Sekretaris Tim Serap Gabah (Sergab) Mabes TNI Angkatan Darat (Mabesad), Kolonel Arh Elphis Rudy didampingi Pabanda Wanwil Sterdam XIV/Hsn, Mayor Inf KH Makkasau berkunjung ke Kabupaten Sidrap, Rabu (3/10/2018) kemarin. Kedatangan tim ini disambut langsung Dandim 1420/Sidrap, Letkol Inf Eko Paskah HN bersama Kasub Divre Bulog Sidrap, Siti Mardati Saing.

 

Dalam keterangannya disela-sela kunjungannya di salah satu gudang Bulog di kota Pangkajene Kabupaten Sidrap, Kolonel Arh Elphis Rudy mengatakan, kunjungan ini dalam rangka Uji Petik pendataan Sergab dan sekaligus meninjau secara langsung kondisi gudang serta penggilingan padi di wilayah Kabupaten Sidrap.

 

“Dari hasil peninjauan langsung di lapangan, situasi produksi swasembada pangan di Kabupaten Sidrap sangat luar biasa. Mudah-mudahan, Serapan Gabah Petani di wilayah Kabupaten Sidrap selalu lancar dan tanpa kendala apapun,” ujar Elphis Rudy. (*)

 Komentar

 Terbaru

News14 Juli 2025 21:30
Bupati Gowa Apresiasi Kerja Dinas Lingkungan Hidup di Beautiful Malino 2025, Azhari Azis: Bangun Kolaborasi dengan Tim Kecamatan
GOWA – Perhelatan akbar Beautiful Malino 2025 yang dinilai banyak pihak terbilang sukses, rupanya berdampak pada kerja Dinas Lingkungan Hidup Ka...
News14 Juli 2025 15:24
Najelaa Shihab Hadir di Sidrap, Soroti Urgensi Peran Berbagai Pihak untuk Pendidikan
MAKASSAR – Najelaa Shihab, pendiri Guru Belajar Foundation, hadir pada hari pertama penyelenggaraan Temu Pendidik Nusantara XII (TPN XII) di Kab...
News14 Juli 2025 15:04
OJK Gelar Rapat Pleno Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah se-Sulsebar Tahun 2025
MAMUJU – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat bersama Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menggelar Rapat Pleno Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPA...
News14 Juli 2025 12:38
Mahasiswa KPI UIN Alauddin Pamerkan Karya Artikel Berita, Dekan FDK Beri Apresiasi
MAKASSAR  – Mahasiswa Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) UIN Alauddin Makassar membuat artikel berita. Artikel yang di buat merupakan karya yang ...